-
Bukan Sekadar Cuaca Buruk, Ini Penyebab Dua Penerbangan Menuju Samarinda Dialihkan ke Balikpapan
"Balikpapan kan sudah puluhan tahun beroperasi. Sedangkan APT Pranoto ini, ibarat bayi, yang baru lahir, tapi sudah disuruh berlari," ungkap Dodi. -
Isran-Hadi Bakal Hadiri Rapat Paripurna Pengumuman Penetapan Paslon Terpilih di DPRD Kaltim
Sementara itu, Isran Noor dan Hadi Mulyadi juga telah mengkonfirmasi akan hadir dalam paripurna tersebut. -
Pilgub Kaltim 2018
Ini Penyebab Tidak Ada Satupun Komisioner Bawaslu yang Hadir di Penetapan Gubernur Kaltim Terpilih
Pleno terbuka yang merupakan tahap akhir Pilgub Kaltim ini tak dihadiri satu pun komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kaltim. -
Pilgub Kaltim 2018
Hadir di Pleno Penetapan Isran-Hadi, Ini yang Dititipkan Rusmadi
Rusmadi yakin Isran-Hadi akan meneruskan program pembangunan berkelanjutan yang berpedoman pada RPJP Kaltim 2005-2025. -
Pilgub Kaltim 2018
Dua Paslon Tak Hadiri Pleno Penetapan Gubernur Kaltim Terpilih
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kaltim M Taufik mengatakan Pilgub Kaltim bisa menjadi percontohan di Indonesia. -
Pilgub Kaltim 2018
Surat MK Sudah Diterima, KPU Kaltim Agendakan Penetapan Paslon Terpilih Digelar Besok
Surat tersebut terkait rekapitulasi perkara perselisihan atau sengketa hasil Pilgub, Pilbup, Pilwali tahun 2018. -
Jelang Penetapan Gubernur Terpilih, Begini Sikap SBSI Kaltim
Jelang tahapan penetapan pleno penyelanggara pemilu, ada saja isu pengerahan massa dari kalangan buruh timbul ke permukaan. -
Dandenpom: Jangankan Tentara, PM Nakal Sekalipun Saya Libas
Di beberapa TPS, masih ada petugas yang belum sepenuhnya paham apa tugas dan tanggung jawabnya di TPS. -
Pilgub Kaltim 2018
Penetapan Gubernur Terpilih Menunggu Surat KPU RI, Seluruh Paslon Akan Diundang
"Jadwal dari MK itu tiga hari setelah 9 Juli kemarin. Jadi kemungkinan tanggal 12 Juli ini sudah ada informasi. Kami menunggu saja,” ucapnya. -
Pilgub Kaltim 2018
Kapolda Puji Pesta Demokrasi Sehat Pilgub Kaltim, Awang pun Berpesan untuk Isran Noor
Kapolda Kaltim Irjen Pol Priyo Widyanto mengatakan masyarakat Kaltim telah menunjukkan pesta demokrasi yang sehat pada gelaran Pilgub Kaltim 2018. -
Pilgub Kaltim 2018
Soal Jadwal Penetapan Paslon Terpilih, Ini Dokumen yang Masih Ditunggu KPU Kaltim
"Meskipun kita tahu tak ada gugatan, tetapi secara administratif itu harus dilakukan,” ucapnya. -
Pilgub Kaltim 2018
Terima Kekalahan, Rusmadi Ingin Bertemu Langsung Isran Noor
"Saya dan Pak Safaruddin akan bersilaturahmi untuk mengucapkan selamat," ujarnya. -
Pilgub Kaltim 2018
Pleno Rekapitulasi Suara Pilgub Kaltim 2018 Selesai, Ini Rincian Suara Paslon
Rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara Pilkada Kaltim 2018, akhirnya selesai pukul 14. 50 WITA, Minggu (8/7/2018). -
Usai Pilkada, Seluruh Masyakat Diharapkan Kembali Bersilaturahmi
Beberapa waktu lalu, ujar Kapolda, masyarakat memang mau tak mau harus terbagi ke dalam 4 kelompok, sesuai pasangan calon (paslon) yang didukung. -
Pilgub Kaltim 2018
Rekapitulasi Suara Tingkat Provinsi, Tim Paslon Nomor 4 Pilih Walkout
Rekapitulasi suara dari 10 kabupaten/kota di Kaltim hari ini, Minggu (8/7/2018), dilakukan KPU Kaltim di Hotel Bumi Senyiur Samarinda. -
Pilgub Kaltim 2018
KPU Klaim Pemilu Tahun Ini jadi Partisipasi Tertinggi Pemilukada di Balikpapan
Khusus untuk Pemilukada boleh dikatakan Pilgub Kaltim 2018 memiliki tingkat partisipasi lebih tinggi dari sebelumnya. -
Pilgub Kaltim 2018
Isran Noor akan Evaluasi Proyek di Kaltim, Begini Kata Awang Faroek
Memang, kata Awang Faroek, pasangan nomor 3 oleh sejumlah lembaga survei disebut-sebut menduduki peringkat teratas perolehan suara. -
Pilgub Kaltim 2018
Isu Uang dari Luar Negeri Diangkut Kargo untuk Money Politic, Ini Komentar Bank Indonesia Kaltim
Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak telah memberikan keterangan kepada Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kaltim. -
Pilgub Kaltim 2018
Saling Lempar Pernyataan Antar Gubernur dan Cagub, Ini yang Dibilang Pengamat
Termasuk pula untuk hasil dari pemanggilan Bawaslu terhadap Awang Faroek yang tak membawa bukti apapun terkecuali keterangan. -
Pilgub Kaltim 2018
Tahapan Pilkada Hampir Selesai, Satgas Money Politic Polresta Samarinda Belum Dapat Laporan
Satgas Money Politic Polresta Samarinda hingga saat ini belum menemukan maupun mendapati laporan tentang praktik money politic. -
Pilgub Kaltim 2018
Selain di Penajam dan Paser, Isran Noor-Hadi Mulyadi juga Unggul di Ibukota Kaltim
Rekapitulasi suara KPU Samarinda akhirnya selesai digelar Kamis (5/7/2018) sekitar pukul 15. 40 Wita. -
Pilgub Kaltim 2018
9 Kabupaten/Kota Rekap Suara, Hadi Mulyadi Optimistis Hasil Sama dengan Perhitungan Saksi
Hingga pukul 24.00 Wita nanti malam, sembilan kabupaten/kota di Kaltim akan menyelesaikan rekapitulasi suara Pilkada Kaltim 2018. -
Pilgub Kaltim 2018
Anggap 130 TPS Bermasalah, KPU Balikpapan Persilakan Tim Paslon No 4 Lampirkan Keberatan
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Balikpapan merasa telah bekerja sesuai dengan peraturan yang berlaku. -
Pilgub Kaltim 2018
Jaang-Ferdi Hormati Keputusan KPU Kaltim
Rekapitulasi penghitungan suara Pilgub Kaltim masih dilakukan KPU di masing-masing daerah. -
Pilgub Kaltim 2018
Pilgub Kaltim 2018 di Balikpapan Catat Sejarah Baru, Tapi. . .
Jumlah partisipasi yang hanya sekitar 64.5 atau meleset dari target yang ditetapkan KPU RI sekitar 75.5 persen. -
Pilgub Kaltim 2018
Apakah Paslon Pilgub Kaltim Masih Bisa Didiskualifikasi, Ini Penjelasan Bawaslu
KPU Kota Samarinda siap menggelar Rapat Pleno Rekapitulasi Perhitungan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Kaltim.