Torabika Soccer Championship
LIVE SCORE: Persiba Balikpapan 1-0 Mitra Kukar
Gol skuat beruang madu itu dicetak oleh Shohei Matsunaga di menit ke 35 setelah memanfaatkan bola liar hasil sundulan Maycon
Penulis: Syaiful Syafar | Editor: Syaiful Syafar
Persiba Balikpapan vs Mitra Kukar
TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN -- Persiba Balikpapan unggul sementara 1-0 atas tamunya Mitra Kukar dalam lanjutan Torabika Soccer Championship (TSC), Sabtu (22/10/2016) di Stadion Parikesit Persiba, Balikpapan, Kalimantan Timur.
Gol skuat beruang madu itu dicetak oleh Shohei Matsunaga di menit ke 35 setelah memanfaatkan bola liar hasil sundulan Maycon Rogerio.
Baca: Bertandang ke Parikesit, Mitman Kerahkan 200 Anggota
Laga derbi Kaltim ini berlangsung sengit sejak menit pertama.
Kedua tim saling jual beli serangan, namun dua penjaga gawang mampu tampil apik. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/persiba-balikpapan-vs-mitra-kukar_20161022_174436.jpg)