Empat Organisasi Sayap Golkar Kutim Dilantik
Rangkaian kegiatan pelantikan pengurus DPD Partai Golkar Kabupaten Kutai Timur, Sabtu (28/1/2017) di lapangan STQ, Kecamatan Sangatta Utara.
TRIBUNKALTIM.CO, SANGATTA - Rangkaian kegiatan pelantikan pengurus DPD Partai Golkar Kabupaten Kutai Timur, Sabtu (28/1/2017) di lapangan STQ, Kecamatan Sangatta Utara.
Kegiatan diawali dengan pelantikan pengurus organisasi sayap yang meliputi, AMPG (Angkatan Muda Partai Golkar), KPPG (Kesatuan Perempuan Partai Golkar), HWK (Himpunan Wanita Karya) serta Al Hidayah.
Mereka dilantik oleh masing-masing ketua pengurus organisasi sayap tingkat provinsi Kaltim. AMPG oleh, Husni Fahruddin, KPPG oleh Diah Mawarda, HWK oleh Philipus Gaing dan Al Hidayah oleh Nurhasanah.
Pelantikan juga ditandai penyerahan panji dari ketua pengurus masing-masing organisasi sayap. (*)
Berita Populer
Langsung Bisa, Cara Resmi & Syarat Daftar BLT UMKM 2021, Cair Lagi Maret, Login eform.bri.co.id/bpum |
![]() |
---|
BERLANGSUNG! Link Live Streaming Timnas U-23 vs Bali United, Skor Masih 0-0, Shin Tae-yong Diuji |
![]() |
---|
Update Piala Menpora, Terjawab Alasan Persib, Arema, Persebaya & Persija Diistimewakan Saat Drawing |
![]() |
---|
Kaesang Disebut Ghosting Felicia Tissue, Sahabat: Jika Kamu Ingin Putus, Katakan di Hadapannya |
![]() |
---|
Andi Mallarangeng Seret Jokowi di Konflik Demokrat, Ali Ngabalin tak Terima, tak Bisa Urus Konflik |
![]() |
---|