Piala AFF U 18
Garuda Nusantara Tiba di Bandara Soekarno Hatta, Netizen Malah Soroti Hal Ini
Ada satu prestasi cemerlang yang ditorehkan salah satu pemain, Egy Maulana Vikri dinobatkan sebagai top scorer dalam laga tersebut.
TRIBUNKALTIM.CO - Timnas U-19 Indonesia merebut peringkat ketiga Piala AFF U-18 2017 setelah mengalahkan Myanmar 7-1 pada Minggu (17/9/2017).
Meskipun belum meraih gelar juara pertama, timnas U-19 Indonesia tetap bersyukur atas perolehan tersebut.
Ada satu prestasi cemerlang yang ditorehkan salah satu pemain, Egy Maulana Vikri dinobatkan sebagai top scorer dalam laga tersebut.
Kini para pemain timnas U-19 telah kembali ke tanah air.
Baca juga:
Babak Pertama Bhayangkara Vs Borneo FC Banjir Kartu Kuning, Skor Masih Kacamata
Lawan Bhayangkara FC, Matheus dan Diego Dipastikan Main
Cedera saat Piala AFF, Muhammad Riyandi Harus Istirahat Panjang
LIVE STREAMING - Timnas Indonesia U-16 VS Thailand, Balaskan Dendam Senior
Main di Stadion Batakan, Sacramento Janji Cetak Gol
Faktor ini Bikin Sacramento Yakin Bisa Curi Poin dari Persiba
Terungkap, Cavani dan Neymar Rebutan Tendang Penalti Demi Bonus Rp 15 Miliar
Timnas Indonesia U-19 Berpeluang ke Piala Dunia U-20, Ini Kemungkinannya. . .
Hari ketiga pada pekan ini (20/9/2017) para pemain timnas U-19 Indonesia telah tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang.
Mereka menyempatkan diri untuk berfoo bersama saat tiba di bandara.
