Laga Awal Trofeo, Persiba Balikpapan Tundukkan PSM Makassar

Umpan deras dari Fengky ke depan dimanfaatkan secara baik oleh Dimas dengan melesatkan tendangan yang mengoyak gawang PSM Makassar.

TRIBUNKALTIM.CO / IMADUDDIN ABDUR RACHIM
Laga Trofeo yang bertajuk Battle Of Borneo pada Minggu (4/3/2018), di Stadion Batakan, baru saja dimulai. 

Mahfud MD Dimasakkan Menu Istimewa oleh Istrinya, Langsung Teringat Gus Mus, Netizen pun Bersimpati

Pelatih Persija Sebut Naturalisasi Marko Simic Bisa Jadi Hal Bagus untuk Timnas Indonesia, Setuju?

Tampak hampir seluruh pemain PSM Makassar mencoba maju bermain menyerang di 2 menit tambahan waktu.

Hingga wasit meniup peluit panjang, pertandingan berakhir dengan skor 2-0 untuk Persiba Balikpapan

Laga akan dilanjutkan 1 x 45 menit dengan mempertemukan Mitra Kukar Vs PSM Makassar. (*)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved