Pilpres 2019
TERBARU Kericuhan Dini Hari Tadi di Sabang Jakarta, Massa Bajak Truk Kepolisian Nyaris Saja Dibakar
Ada massa demonstran kembali terjadi di Jakarta, pasca pengumuman pemenang Pilpres 2019, Kamis pagi ini.
Massa pun menutup akses dari Simpang empat Tanjung Hilir, akses jalan di Simpang Yarsi yang menuju arah Simpang 4 Tanjung Raya 2, sehingga akses menuju Jembatan Kapuas 1 Pontianak tertutup.
Kemudian, Polsek Pontianak Timur pun saat ini juga dijaga ketat oleh anggota TNI bersenjata lengkap dan juga terlihat beberapa anggota kepolisian turut berjaga mengamankan.

Berjarak sekira 50 meter dari Kantor Polisi Polsek Timur, sejumlah massa tampak berjaga dan memblokade jalan menuju Polsek Timur.
Tampak massa yang berjaga membawa kayu, dan terlihat pula ada yang membawa senjata tajam yang di tenteng maupun yang di selipkan dibagian tubuhnya.
Di simpang 4 Tanjung Raya 2 masih terlihat ratusan massa, dan massa saat ini mulai bergerak menuju arah Jembatan Kapuas 1. Bunyi petasan yang dihidupkan oleh warga masih terdengar hingga saat ini. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Massa di Kawasan Sabang Berusaha Bakar Truk Polisi Bermuatan Makanan", https://megapolitan.kompas.com/read/2019/05/23/05303261/massa-di-kawasan-sabang-berusaha-bakar-truk-polisi-bermuatan-makanan.
Penulis : Tatang Guritno
Subscribe official YouTube Channel
BACA JUGA:
Pilot Jepang Ungkap Misteri Hilangnya Pesawat Malaysia Airlines MH-370, Ada Hal Yang Disembunyikan
Divonis Sulit Punya Anak, Ustaz Solmed Pernah Diminta Menikah Lagi, Simak Pengakuan April Jasmine
BERITA terkini: Wapres Jusuf Kalla Buka Suara Terkait Demo 22 Mei 2019, 'Tak Mengubah Hasil Pemilu'
KABAR TERKINI Demonstran Tinggalkan Lokasi Perempatan Sarinah Jakarta, Beri Salam Polri dan TNI
Pemerintah Rilis Daftar Tiga Kelompok Dibalik Kerusuhan 22 Mei Jakarta, Incar Tembak Pejabat