Liga 2
Persiba Mencari Penjaga Gawang, Inilah Sosok Kandidat Kuat Penjaga Gawang di Persiba Balikpapan
Persiba Balikpapan kali ini sedang cari penjaga gawang, kali ini Persiba Balikpapan sudah temukan kandidat kuat penjaga gawang, ini dia sosoknya.
TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN - Belum lama ini Persiba Balikpapan melakukan latihan khusus bisa tampil percaya diri dalam arungi Liga 2 nanti dengan harapan bisa tembus lagi ke Liga 1.
Setelah kurang lebih tiga pekan menggelar Training Camp (TC) di Bali, sekuat utama Persiba Balikpapan sudah mulai terbentuk.
Termasuk calon kuat penghuni penjaga gawang Persiba Balikpapan yang akan masuk dalam daftar starting eleven jelang kompetisi.
Selama menjalani TC di Bali, tim pelatih Persiba Balikpapan sudah mempunyai pilihan penjaga gawang yang akan masuk dalam tim inti.
Dwi Yudha diperkirakan bakal menghuni mistar gawang Persiba Balikpapan.
Pelatih kiper Persiba Balikpapan Dedy Siswanto cukup berat memutuskan siapa yang layak mengawal gawang Beruang Madu ini.
Selama TC di Bali ketiga penjaga gawang yakni Dwi Yudha, Tedi Setiawan, dan Ferdiansyah cukup baik.
Ketiganya bagus dalam menerima program latihan yang diberikannya.

"Ketiganya cukup bagus ya selama latihan," tegasnya.
Mempunyai keunggulan dan kekurangan yang berbeda.
Pelatih Mitra Kukar Jafri Sastra Sebut Penundaan Liga 1 dan 2 Kebijaksanaan yang Dilematis |
![]() |
---|
Akibat Penundaan Liga 1 dan Liga 2, Mitra Kukar Hentikan Latihan Bersama |
![]() |
---|
Polri Tak Berikan Izin Liga 1 dan Liga 2 Digelar Oktober Ini, Berikut Tanggapan Pengurus Mitra Kukar |
![]() |
---|
Terapkan False Nine, Mitra Kukar Kalah 1-2 Lawan IR-1 |
![]() |
---|
Gelar Uji Coba di Stadion Rondong Demang, Sementara Mitra Kukar Kalah 1-2 Lawan IR-1 |
![]() |
---|