Liga Indonesia
ROBERT RENE ALBERTS Sudah Kantongi Nama Kiper Baru Persib Bandung Pengganti Deden Natshir
ROBERT RENE ALBERTS Sudah Kantongi Nama Kiper Baru Persib Bandung Pengganti Deden Natshir
Rafi Ghani selaku dokter tim mengatakan pemulihan untuk cedera parah seperti ini butuh waktu yang lama.
Diperkirakan Deden Natshir akan absen setengah tahun lantaran untuk kembali berjalan dengan normal pun butuh proses.
Tapi Rafi berharap jika Deden bisa disiplin selama pemulihan dia bisa pulih lebih cepat.
“Pemulihan patah tulang biasanya secara teori 6 bulan kurang lebih, saya berharapnya bisa lebih cepat asal pada saat masa rehabilitasi tidak ada komplikasi apa-apa dan semuanya sesuai dengan harapan,” tutur Rafi dikutip Tribunnews dari Tribun Jabar.
Untuk sementara Deden diminta untuk tidak buru-buru berjalan maupun menapakan kaki.
Dia harus sabar untuk tidak menapakan kaki yang baru selesai dioperasi dan dibantu oleh tongkat.
Kiper utama Persib ini diminta untuk tetap sabar sembari menghilangkan trauma.
“Yang pasti dalam prosesnya tidak boleh menapakan kaki lebih dulu selama 6 minggu, pake tongkat," ujar Rafi
"Nanti ada masanya lepas tongkat satu, belum otot-ototnya di bagian yang cedera harus dilatih lagi. Memang butuh waktu, mudah-mudahan selama kurang dari enam bulan,” lanjutnya.
Faktor psikologis dari pemain juga menjadi perhatian dari tim medis.
SEDIH! Undangan Eks Persib Diabai Rekan Setim Real Madrid, Pemain Terbaik Dunia Datang, Lain Ronaldo |
![]() |
---|
Jahitan di Kaki Kapten Borneo FC Segera Dibuka, Resiko Jika Memainkan Diego Michiels Lawan Arema FC |
![]() |
---|
Tertekan Main di Hadapan Bonek, Ini Jawaban Persebaya Surabaya, Kebobolan 5 Kali Rivky Minggir Dulu |
![]() |
---|
Persib Bandung Agendakan Laga Uji Coba Saat Libur Liga 1, Siapakah Lawan Skuat Robert Rene Alberts? |
![]() |
---|
Persebaya Surabaya Belum Pernah Menang di Liga 1 2020, Aji Santoso Ingin Makan Konate Cs Lakukan Ini |
![]() |
---|