Prakiraan Cuaca
Prakiraan Cuaca BMKG Balikpapan Rabu 14 Agustus 2019, Cuaca 30 Derajat di 3 Kecamatan Ini
Di laut BMKG Balikpapan mengeluarkan peringatan ancaman gelombang tinggi 1,25- 2 meter di wilayah Perairan Kotabaru
TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN - Menurut prakiraan cuaca BMKG Balikpapan pada Rabu (14/8/2019) cuaca panas mendominasi Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.
Soal suhu rata-rata 23-32 derajat di 6 Kecamatan di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.
Suhu di atas 30 derajat berpotensi dirasakan di 3 kecamatan, di antaranya Balikpapan Kota, Balikpapan Barat dan Balikpapan Utara.
"Suhu paling tinggi 32 derajat di Balikpapan Kota," kata Kepala BMKG Balikpapan Ibnu Sulistyono.
Terik panas bakal menemani warga Kota Balikpapan sepanjang hari.
Bagi yang hendak cucian, maka hari ini waktu yang tepat.
Tak usah khawatir bakal turun hujan. Jemur pakaian.
Potensi hujan terlalu kecil bahkan tak ada.
Yang beraktivitas di luar rumah, jangan lupa pakai kacamata.
Sementara kecepatan angin diprediksi 10-20 knot di Balikpapan.
Bulungan Diprediksi Turun Hujan di Perayaan Imlek Besok Hari, Begini Cuaca Daerah Lain di Kaltara |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca di Kaltara Hari Ini, Tana Tidung Diguyur Hujan Ringan |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca di Kaltara Hari Ini, Hujan Ringan Terjadi Nunukan |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca Hari Ini di Kaltara, Waspada Hujan dan Petir di Malinau |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca BMKG Hujan Lebat di Berbagai Daerah Jumat 25 Desember 2020, Ada Kalimantan TimurĀ |
![]() |
---|