Cumi Koin Oleh-Oleh Baru Khas Balikpapan, Praktis, Enak dan Gurih, Digemari Generasi Milenial
Tidak lengkap rasanya jika berwisata di kota yang nantinya akan menjadi penyangga bagi ibu kota baru namun tak membawa buah tangan atau oleh-oleh.
TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN - Tidak lengkap rasanya jika berwisata di kota yang nantinya akan menjadi penyangga bagi ibu kota baru namun tak membawa buah tangan atau oleh-oleh.
Macam-macam makanan khas Balikpapan dapat dibawa pulang untuk dibagi kepada sanak keluarga.
Cumi Koin merupakan salah satu makanan baru yang berupa kerupuk yang terbuat dari cumi yang bisa dijadikan oleh-oleh.
• Belanja di Bandara SAMS Balikpapan, Berburu Oleh-oleh Pelancong dari Amplang Hingga Obat Tradisional
• Istri Wapres Jusuf Kalla Borong Sarung Kain Tenun Khas Samarinda, Pesawatnya Penuh Oleh-oleh Sarung
• Inilah 9 Oleh-oleh Makanan yang Wajib Anda Bawa Pulang Setelah Liburan di Taiwan
• VIDEO Belanja Oleh-oleh di Balikpapan, Pasar Inpres Kebun Sayur Tempatnya, dari Cincin hingga Mandau
Adelia Rohani merupakan pemilik dari Cumi Koin.
Ia mengatakan, adanya Cumi Koin berawal dari usaha awal suaminya yaitu kerupuk mentah cumi pada tahun 2012.
Namun ia mengaku, peminat dari kerupuk mentah sendiri kurang.
Kemudian pada tahun 2014, ia berinovasi untuk mengemas cumi itu menjadi makanan siap makan.
Ia menuturkan, memilih cumi lantaran ingin mengangkat hasil laut yang jarang disentuh orang agar semuanya bisa terangkat.
"Balikpapan banyak hasil lautnya, namun cumi jarang diangkat, maka dari itu kita angkat biar semua terangkat," ujarnya.
Selain itu, cumi memiliki warna yang unik dan punya cita rasa yang gurih.
cumi koin
Oleh-Oleh Baru Khas Balikpapan
berita Balikpapan hari ini
berita Balikpapan terkini
inspirasi bisnis
kuliner Balikpapan
Pengumuman Lolos Prakerja Gelombang 12, Login www.prakerja.go.id, Pendaftaran Ditutup 26 Februari |
![]() |
---|
Bocah Pedagang Bakso Dicari dan Ditemui Ruben Onsu dan Jordi, Bisa Senasib dengan Betrand Peto? |
![]() |
---|
LEMBEK! Mantan Sekjen Partai Demokrat Sebut Sikap SBY Normatif, Akui Bisa Lebih Keras dari Ayah AHY |
![]() |
---|
Gara-gara Ngotot Inginkan Harta Warisan Lina, Profesi Teddy Terungkap, Hotman Paris Turun Tangan |
![]() |
---|
Sempat Bungkam, Nissa Sabyan Akhirnya Sampaikan Permintaan Maaf, Sempat Ngaku Saling Jatuh Cinta |
![]() |
---|