Biodata Alfin Lestaluhu Pemain Timnas U-16 Indonesia Meninggal Karena Penyakit Encephalitis
Biodata Alfin Lestaluhu Pemain Timnas U-16 Indonesia meninggal karena penyakit encephalitis Dunia sepak boa Indonesia berduka.
RS. Royal Progres atas perhatian dan bantuannya,
sehingga Alfin bisa mendapatkan pengobatan dan perawatan yg lebih intensive," tulisnya.
Namun, kini pemain asuhan Bima Sakti itu sudah tiada.
Bima Sakti pun mengabarkan kabar duka itu melalui postingan Instagram.
Ia juga mengunggah foto-foto Alfin Lestaluhu semasa hidup sebagai bek andalan Timnas U-16 Indonesia.
"Innalillahi wainnailaihi rojiun...
selamat jalan Alfin semoga husnul khotimah, terimakasih atas perjuanganmu buat bangsa ini,
kau telah berjuang tanpa kenal lelah, tanpa rasa takut sedikitpun seperti pesan kedua orang tuamu,
jasamu pasti kami kenang dan meneruskan cita - citamu
agar timnas kedepan bisa lebih baik lagi, Aamiin YRA," tulis Bima Sakti.
Kronologi Sakitnya Alfin Lestaluhu
Alfin Lestaluhu Meninggal Dunia, Kronologi Sakitnya dan Video Kenangan Gol Pemain Timnas U-16 Ini
Dunia sepak bola Indonesia berkabung, salah satu pilar Timnas U-16 Indonesia, Alfin Lestaluhu meninggal dunia, Kamis (31/10/2019).
Diketahui, menurut diagnosa dokter Alfin Lestaluhu meninggal dunia karena encephalitis ( infeksi otak ) dengan hypoalbumin.
Pemain Timnas U-16 Indonesia, Alfin Lestaluhu meninggal dunia dalam usia yang masih sangat belia, 15 tahun.
Jumat (1/11/2019) pagi dari pantauan tribunkaltim.co, tagar #RIPAlfin menjadi trending topic di Twitter.