Kualifikasi Piala Dunia 2022

Prediksi Timnas Indonesia vs Malaysia, Ini yang Bikin Tuan Rumah Enggan Remehkan Febri Hariyadi, Cs

Berikut prediksi Timnas Indonesia vs Malaysia, ini yang bikin tuan rumah enggan remehkan Febri Hariyadi, Cs.

Editor: Cornel Dimas Satrio Kusbiananto
Kolase TribunKaltim.co / Tribunnews
Prediksi Timnas Indonesia vs Malaysia, Ini yang Bikin Tuan Rumah Enggan Remehkan Febri Hariyadi, Cs 

Sementara itu melansir dari Malay Mail, dikubu timnas Malaysia tidak bisa diperkuat oleh dua pemainnya, yakni Muhammad Syafiq Ahmad (penyerang) dan Matthew Davies (bek kanan).

Keduanya absen lantaran akumulasi kartu.

"Kami tidak berpikir untuk melakukan pergantian, karena mereka yang dipanggil mendadak akan merasa tertekan," ujar pelatih Malaysia, Tan Cheng Hoe.

Pemain Malaysia, Muhammad Syahmi yang dikabarkan cedera mengaku siap diturunkan melawan Timnas Indonesia.

"Cedera saya tidak begitu serius dan Insya Allah, itu akan segera sembuh.

Diberi kesempatan untuk bermain, saya akan memberikan segalanya untuk tim," kata Syahmi.

Tiru Vietnam dan Thailand, Shin Tae-yong Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia, Ganti Simon McMenemy

BOCOR Masa Depan Timnas Indonesia Setelah Menpora Zainudin Amali Bicara 4 Mata dengan Jokowi

Berikut statistik pertandingan Timnas Indonesia dan Malaysia :

Lima Pertandingan Terakhir Timnas Malaysia

14.11.19 WC Malaysia Thailand 2 : 1

09.11.19 FI Malaysia Tajikistan 1 : 0

10.10.19 WC Vietnam Malaysia 1 : 0

05.10.19 FI Malaysia Sri Lanka 6 : 0

10.09.19 WC Malaysia Uni Emirat Arab 1 : 2

Lima Pertandingan Terakhir Timnas Indonesia

15.10.19 WC Indonesia Vietnam 1 : 3

Sumber: BolaSport.com
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved