Samarinda Banjir Lagi
Wagub Kaltim Hadi Mulyadi Beber Banjir Samarinda Lantaran Cuaca Ekstrem, Bandingkan Juga Sama Mekkah
Persoalan banjir di Samarinda Kalimantan Timur lebih dikarenakan cuaca ekstrem. Bandingkan juga sama Mekkah.
TRIBUNKALTIM.CO, SAMARINDA - Persoalan banjir di Samarinda lebih dikarenakan cuaca ekstrem.
Demikian disampaikan Wakil Gubernur Kalimantan Timur ( Wagub Kaltim ), Hadi Mulyadi saat diwawancarai Tribunkaltim.co.
Kejadian banjir di Samarinda kurang lebih sepekan belakangan ini.
Siklus banjir besar di Samarinda 10 tahunan tampak tidak relevan lagi.
Pasalnya, baru Juni tahun lalu banjir besar.
Pada Januari ini banjir kembali melanda Samarinda, Kalimantan Timur.
BACA JUGA:
• Jokowi Mau Datang, Ini Permintaan Warga Penajam Dalam Pembangunan Ibu Kota Baru atau IKN
• Musim Hujan 5 Titik di Sepaku Ini Calon Lokasi Ibu Kota Negara Indonesia, Jadi Langganan Banjir
• Siap Hadapi Ekspansi Ibu Kota Negara Baru di Kalimantan Timur, Begini Persiapan Plaza Balikpapan
• Bangun 3 Bendungan Sumber Air Baku Bersih di Ibu Kota Baru, Masuk Dalam Desain, Lelang Tahun Depan
Bukan siklus itu yang salah.
Tapi, memang prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksikan dari 10 sampai 18 Januari.
"Ini di Indonesia sedang cuaca buruk,” ujarnya saat diwawancara awak Tribunkaltim.co, pada Rabu (15/1/2020), pukul 12.00 Wita, di Kantor Gubernur Kaltim, Jalan Gajah Mada, Samarinda.
Mekkah
Breaking News
Running News
Samarinda
Kalimantan Timur
Hadi Mulyadi
Wagub Kaltim
cuaca ekstrem
banjir
Akibat Banjir, Listrik 2.000 Rumah Padam di Samarinda, PLN Upayakan 18 Januari Sudah Menyala |
![]() |
---|
Umat Buddha dan Anggota TNI Antarkan Paket Bantuan ke Rumah Warga Korban Banjir di Samarinda |
![]() |
---|
BWS Minta Area Rawa Di Atas Bendungan Benanga Dikembalikan, Karena Air Justru Harus Ditahan di Rawa |
![]() |
---|
17 Januari Samarinda Masih Banjir, Aktivitas Warga Masih Lumpuh, Sungai Karang Mumus Masih Luber |
![]() |
---|
Pemkot Samarinda Tetapkan Status Siaga Darurat Banjir Selama Seminggu, Warga Butuh Bantuan Logistik |
![]() |
---|