Dana BOS bisa untuk Gaji Honorer, Kepala SMAN 1 Tarakan Sampaikan Terima Kasih
Perubahan program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) tak hanya pada kenaikan jumlah anggaran semata,
TRIBUNKALTIM.CO, TARAKAN- Perubahan program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) tak hanya pada kenaikan jumlah anggaran semata,
yang diputuskan Kementerian Keuangan dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Anggaran yang diperuntukan untuk keperluan pembangunan dan kebutuhan operasional lainnya di sekolah ini juga mengalami perubahan pada sistem pencairannya.
Tak hanya itu Mendikbud, Nadiem Makarim, juga menyebut bahwa dana BOS untuk tahun 2020 bisa dialokasikan untuk membayar gaji guru honorer.
Jumlahnya pun tak tanggung-tanggung, 50 persen dari total dana BOS yang diterima sekolah bisa dipakai untuk gaji para honorer.
Kebijakan ini tentunya dianggap sebagai salah satu solusi terbaik menyikapi mandeknya tenaga pendidikan di sekolah-sekolah.
Di Provinsi Kalimantan Utara misalnya, sekolah untuk tingkatan Menengah Atas atau Kejuruan (SMA dan SMK) tidak diperkenankan merekrut tenaga pengajar tambahan yang berstatus honorer.
Baca Juga;
Kabar Buruk Bonek, Rekan Makan Konate Jadi Tumbal Kemenangan Persebaya Surabaya atas Persik Kediri
Menteri BUMN Erick Thohir Ditelepon Bos Inter Milan, Mau Beli 2 Juta Masker di Indonesia untuk China
Bantuan Operasional Sekolah (BOS)
BOS
gaji
honorer
SMAN 1 Tarakan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud)
kebutuhan
operasional
membayar
guru
TribunKaltim.co
Langsung Bisa, Cara Resmi & Syarat Daftar BLT UMKM 2021, Cair Lagi Maret, Login eform.bri.co.id/bpum |
![]() |
---|
BERLANGSUNG! Link Live Streaming Timnas U-23 vs Bali United, Skor Masih 0-0, Shin Tae-yong Diuji |
![]() |
---|
Update Piala Menpora, Terjawab Alasan Persib, Arema, Persebaya & Persija Diistimewakan Saat Drawing |
![]() |
---|
Kaesang Disebut Ghosting Felicia Tissue, Sahabat: Jika Kamu Ingin Putus, Katakan di Hadapannya |
![]() |
---|
Andi Mallarangeng Seret Jokowi di Konflik Demokrat, Ali Ngabalin tak Terima, tak Bisa Urus Konflik |
![]() |
---|