Virus Corona
Detik-detik Najwa Shihab Minta Maaf Beber Masalah di Mata Najwa, Jokowi: Jangan Memperkeruh Suasana
detik-detik Najwa Shihab minta maaf di Mata Najwa setelah beber masalah ke Presiden, Jokowi: jangan memperkeruh suasana
Editor:
Cornel Dimas Satrio Kusbiananto
Tangkapan Layar YouTube Najwa Shihab
Najwa Shihab meminta maaf ke Presiden Jokowi di Mata Najwa setelah beber banyak masalah selama masa pandemi Virus Corona, Rabu (22/4/2020) malam.
"Sampaikan saja datanya sudah, kalau datanya bener pasti di Kementerian di Gugus Tugas akan dimasukkan dalam konsolidasi data yang ada," imbau Jokowi.
Lihat videonya mulai menit ke-3:10:
(TribunWow.com/Mariah Gipty)
(*)
IKUTI >> Update Virus Corona