Liga Italia
Update Liga Italia, AC Milan Ingin Pulangkan Gelandang Serba Bisa Atalanta, Muda dan Harganya Murah
Satu lagi pemain yang buat AC Milan menyesal melepasnya ke klub lain, dia adalah gelandang Atalanta, Matteo Pessina
TRIBUNKALTIM.CO - AC Milan kembali berupaya untuk memulangkan mantan pemainnya.
Satu lagi pemain yang buat AC Milan menyesal melepasnya ke klub lain, dia adalah gelandang Atalanta, Matteo Pessina.
Gemilangnya penampilan Matteo Pessina, bersama Atalanta, membuat raksasa Liga Italia Serie A itu kepincut untuk memulangkan sang pemain ke San Siro.
Bahkan, kini Matteo Pessina sudah masuk dalam daftar beli AC Milan pada bursa transfer musim panas mendatang.
AC Milan sendiri saat ini tengah intens memantau perkembangan gelandang andalan Atalanta, Matteo Pessina.
Kemampuannya dalam bermain di seluruh lapangan tengah La Dea -julukan Atalanta- membuat AC Milan kembali meliriknya.
Baca juga: NEWS VIDEO Inter dan AC Milan Diuntungkan, Juventus Hadapi Laga Derby
Baca juga: TERBARU Jadwal Liga Italia Pekan 29, Inter dan AC Milan Diuntungkan, Juventus Hadapi Laga Derby
Bagi Milanisti (pendukung setia AC Milan) maupun publik San Siro, nama Pessina jelas tak asing lagi.
Mengingat pemain 23 tahun itu pernah berbaju perang Rossoneri, tepatnya dalam kurun waktu 2015 hingga 2017.
Saat itu, Pessina tergabung dalam AC Milan U-23.
Namun bersama AC Milan penampilan Pessina tak kunjung menanjak.
Liga Italia
Serie A
AC Milan
bursa transfer
Atalanta
Matteo Pessina
Franck Kessie
Hakan Calhanoglu
Stefano Pioli
berita ac milan fb
berita AC Milan terkini
berita ac milan facebook
berita ac milan terbaru
berita AC Milan
berita terbaru ac milan
ac milan news
TribunKaltim.co
Barcelona
Andre Silva
Sandro Tonali
AC Milan Bakal Jadi Sultan, Dapat Rp 1,7 Triliun di Bursa Transfer, Siapa Saja Pemain yang Dibeli? |
![]() |
---|
BURSA TRANSFER Liga Italia: Inter Milan Rela Gadai Lukaku dan Martinez Demi Bomber Haus Gol Man City |
![]() |
---|
TERBARU Jadwal Liga Italia Pekan 29, Inter dan AC Milan Diuntungkan, Juventus Hadapi Laga Derby |
![]() |
---|
Bintang Juventus Mau Dibajak Inter Milan, Nerazzuri Serius Ciptakan Trio Dybala - Lukaku - Martinez |
![]() |
---|
MANUVER Inter Milan Bajak Bintang Juventus, Ciptakan Trio Monster, Dybala Lengkapi Lukaku & Martinez |
![]() |
---|