Berita Samarinda Terkini
54 Kamar Hunian Warga Binaan Rutan Klas IIA Samarinda Digeledah Tim Gabungan
Rutan kelas II A Samarinda melakukan razia gabungan bersama TNI/Polri pada, Rabu (07/04/2021) malam.
TRIBUNKALTIM.CO, SAMARINDA - Dalam rangka memperingati Hari Bakti Permasyarakatan yang ke-57, Rutan kelas II A Samarinda melakukan razia gabungan bersama TNI/Polri pada, Rabu (07/04/2021) malam.
Penggeledahan itu dilakukan pada 54 kamar dari empat blok pria dan dua kamar wanita.
Dalam penggeledahan itu tidak ditemukan barang terlarang seperti narkotika.
Baca Juga: Program Hapus Tato Gratis Bagi Napi di Lapas Bontang
Baca Juga: NEWS VIDEO I Care Bontang Hapus Tato Warga Binaan di Lapas yang Ingin Hijrah
Kegiatan ini yang berlangsung kurang lebih satu jam ini dilakukan dan petugas berhasil, mendapati sejumlah barang terlarang yang langsung disita dari narapidana yang menjalani pembinaan di Rutan Kelas II A Samarinda.
20 unit telepon genggam, 23 buah charger, 10 sajam, baterai HP, sabuk besi, kipas angin rakitan dan sejumlah barang terlarang lainnya turut diamankan yang akan dilakukan pemusnahan.
"Benar kami melakukan razia gabungan, Rutan kelas II A Samarinda bersama TNI dan Polri. Hasilnya masih banyak ditemukan barang terlarang," ungkap Kepala Rutan (Karutan) Alanta Imanuel Ketaren yang di konfirmasi melalui sambungan telpon.
Baca Juga: Penggeledahan Mendadak di Sel Tahanan Lapas Bontang, Ditemukan Barang Terlarang Milik Napi
Baca Juga: Resmikan Pesantren di Lapas Sekaligus Peringati Isra Mi’raj, Hadirkan Ustadz Das’ad Latif
Ngevlog Dapat Motor Honda PCX 160, Astra Motor Kaltim 2 Gelar Vlog Challenge |
![]() |
---|
Walikota Samarinda Andi Harun Minta Maaf Atas Gangguan Pelayanan Distribusi Air Bersih |
![]() |
---|
Keluhan Warga Soal Aliran Air Bersih di Samarinda, Walikota Andi Harun Angkat Bicara |
![]() |
---|
Polsek Palaran Amankan Pencuri Ayam, Ternyata Juga Pelaku Curanmor di Sebulu |
![]() |
---|
Wakil Walikota Samarinda Rusmadi Ikut Tanam 1000 Pohon Pepaya di Loa Bakung |
![]() |
---|