Resep Daging Ungkep Melinjo Rawit Enak, Aroma Bumbu Tumbuknya Bikin Tak Sabar Ingin Makan Siang

Menu olahan daging, resep daging ungkep melinjo rawit ini cocok kita masukkan ke dalam list.

Editor: Diah Anggraeni
Sajian Sedap
Bumbu tumbuk kasar dari resep daging ungkep melinjo rawit ini membuat rasanya jadi semakin mantap begitu disantap. 

3/4 sendok teh gula pasir

1.000 ml santan dari 1/4 butir kelapa

2 sendok makan minyak untuk menumis

Baca juga: Resep Urap Kecipir Bumbu Bakar Enak, Aroma Sedapnya Dijamin Bikin Seisi Rumah Tak Sabar Makan Siang

Bumbu Tumbuk Kasar:

8 buah bawang merah

3 siung bawang putih

3 cm kunyit, dibakar

Cara Membuat:

1. Panaskan minyak. Tumis bumbu tumbuk kasar dengan daun salam, daun jeruk, dan serai hingga harum. Tambahkan daging masak hingga berubah warna.

2. Masukkan garam, merica bubuk dan gula pasir. Aduk rata.

3. Tuang santan secara bertahap. Masukkan daun melinjo dan cabai rawit. Masak sampai matang dan meresap.

Artikel ini telah tayang di sajiansedap dengan judul Resep Idul Adha, Resep Daging Ungkep Melinjo Rawit Enak, Menu Makan Siang yang Selalu Bikin Kita Terbuai, https://sajiansedap.grid.id/read/102767341/resep-idul-adha-resep-daging-ungkep-melinjo-rawit-enak-menu-makan-siang-yang-selalu-bikin-kita-terbuai?page=all .

Sumber: Sajian Sedap
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved