News Video

NEWS VIDEO Awal Mula Gosip Kedekatan Aura Kasih dan Ariel Noah Terungkap

Aura Kasih baru-baru ini ungkap awal mula gosip kedekatannya dengan Ariel NOAH. Ngaku gegara kepergok satu mobil bersama.

Editor: Djohan Nur

Kendati memiliki kriteria pria idaman, Aura Kasih tegaskan tak ingin terburu-buru untuk menikah lagi.

"Tapi, aku itu nggak yang harus buru-buru punya pacar, atau nikah," tegas ibu satu anak itu.

Mendengar pengakuan tersebut, Ussy pun menyimpukan bahwa Aura Kasih saat ini sedang menikmati hidupnya sebagai ibu tunggal dan fokus mengurus buah hatinya.

Aura Kasih pun tak menampik hal tersebut.

Ia mengaku bahwa pengalaman hidupnya saat ini akan dijadikannya sebagai pembelajaran untuk masa depannya kelak.

"Apa yang kita jalanin sekarang kan itu akan jadi pembelajaran terus," pungkas Aura Kasih.

(*)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved