Amalan dan Doa
Salatlah Awal Waktu, Berikut Jadwal Salat 5 Waktu di Wilayah Kaltim
Salatlah kalian seperti kalian melihat saya salat dan paling utama salat adalah diawal waktu
Penulis: Nevrianto | Editor: Samir Paturusi
TRIBUNKALTIM.CO,SAMARINDA- Salatlah kalian seperti kalian melihat saya salat dan paling utama salat adalah diawal waktu.
Hadist nabi tersebut diucapkan oleh Pimpinan Pondok Tahfiz An Nadwah (Nurul Quran Wa Dakwah) Bukit Pinang, Kecamatan Samarinda Ulu, Kalimantan Timur Ustad Muhammad Rizal Hasan, Selasa (6/12/2022).
"Nabi Muhammad selalu salat berjamaah tak pernah salat wajib sendirian. Bahkan Waktu sakit nabi dibopong ke masjid.
Tempatnya shalat 5 waktu salatnya selalu di Masjid. Masjid dimana mana di masa kini banyak yang megah, harus dimakmurkan dengan salat zikir ibadah dan lainnya," tuturnya.
Baca juga: Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini, Derby Oren Persija vs Borneo FC, Live di Indosiar
Baca juga: Jadwal Salat 5 Waktu Hari Ini di Wilayah Kalimantan Timur
Berikut jadwal salat di Kota Samarinda,Balikpapan, Kabupaten Berau, Bontang, Kabupaten Mahakam Hulu, Kabupaten Kutai Barat, Kabupaten Kutai Timur, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kabupaten Paser berdasarkan Bimas Kemenag RI.
Samarinda
Imsak 04:27
Subuh 04:37
Terbit 05:55
Zuhur 12:05
Asar 15:30
Magrib 18:10
Isya 19:24
Balikpapan