Berita Bontang Terkini
Disnaker Bontang Beber Kondisi Wanita yang Mengaku Dijual ke Suriah
Wanita asal Kelurahan Belimbing Bontang itu faktanya bekerja sebagai pengasuh anak di Suriah dalam kondisi baik
Penulis: Ismail Usman | Editor: Budi Susilo
Komunikasi Berjalan Lancar
Kemudian soal komunikasi dengan keluarga pun terbilang lancar. Hanya saja, komunikasi tidak bisa dilakukan setiap waktu. Karena ada jam-jam tertentu.
Abdu Safa menambahkan, dari surat KBRI Damaskus juga diketahui keluhan Ayu sebenarnya sudah ditangani KBRI.

Surat tertanggal 8 November 2022 lalu menyebutkan, KBRI telah berkomunikasi dengan Ayu.
Agen juga diminta untuk menanggung ongkos pemulangan serta denda yang dibayarkan ke majikan Ayu di Suriah.
“Catatannya agen harus membayar ongkos kepulangan Ayu nanti,” tandasnya. (*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Bontang Terkini
Program Makanan Bergizi Gratis di Bontang Jangkau 11.271 Penerima Manfaat |
![]() |
---|
Pemkot Bontang Ancang-ancang Bentuk Klub Sepak Bola Profesional Baru |
![]() |
---|
Pemuda Diamankan Polisi dengan Barang Bukti Sabu di Parkiran RSUD Taman Husada Bontang |
![]() |
---|
Nelayan di Guntung Bontang Diduga Edarkan Sabu Diamankan Polisi, 32 Poket Jadi Barang Bukti |
![]() |
---|
Bontang City Carnival 2025 Digelar Malam Ini, Antusias Peserta dan UMKM Tinggi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.