Berita Berau Terkini
Resmikan Ekowisata Mangrove Teluk Semanting, Ini Harapan Bupati Berau Sri Juniarsih
Bupati Berau Sri Juniarsih Mas meresmikan Ekowisata Mangrove Teluk Semanting, di Kecamatan Pulau Derawan, Kabupaten Berau pada Rabu (3/5/2023)
Penulis: Muhammad Riduan | Editor: Samir Paturusi
TRIBUNKALTIM.CO/MUHAMMAD RIDUAN
Bupati Berau Sri Juniarsih Mas saat meresmikan Ekowisata Mangrove Teluk Semanting, di Kecamatan Pulau Derawan, Kabupaten Berau pada Rabu (3/5/2023). TRIBUN KALTIM.CO/MUHAMMAD RIDUAN
Maka bersama dengan itu, pihaknya menunjuk Tim Pengelola Mangrove Kampung Teluk Semanting sebagai Pengelola Ekowisata ini, melalui Surat Keputusan Bupati Berau nomor 484 Tahun 2022.
Dengan demikian, pembukaan Ekowisata Mangrove Kampung Teluk Semanting seluas 748,89 hektare ini berjalan beriringan dengan program-program Pemerintah Daerah
Kabupaten Berau.
"Seperti di antaranya Perda Kabupaten Berau Perda Nomor 3 tahun 2018Tentang rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah Tahun 2016-2031," pungkasnya. (*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Berau Terkini
Wabup Gamalis Akui Sektor Perikanan Berau Masih Hadapi Banyak Tantangan |
![]() |
---|
42 Pasangan Ikut Sidang Isbat Nikah dan Nikah Massal di Berau |
![]() |
---|
3,5 Ton Ikan dari Pemkab Berau Dimanfaatkan Kecamatan Segah dan Kelay Gelar Manutung Jukut |
![]() |
---|
Pemkab Berau Soroti Generasi Muda Cenderung Konsumsi Makanan Siap Saji |
![]() |
---|
Wabup Berau Minta Diskominfo Razia Judi Online Lebih Masif Lagi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.