Pilkada Jateng 2024
Pemilihan Gubernur Jateng 2024 Kapan? Cek Jadwal dan Cagub Terkuat Versi Hasil Survei Terbaru
Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah Tahun 2024 akan dilaksanakan pada Rabu, 27 November 2024.
Editor:
Doan Pardede
Instagram KPU Jateng
PILKADA JATENG 2024 - Dua bakal paslon di Pilkada Jateng 2024, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi dan Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen. Hasil survei elektabilitas Pilkada Jateng 2024.
Litbang Kompas telah merilis hasil survei perioe 20 sampai 25 Juli 2024 yang melibatkan 500 responden.
Dalam hasil Litbang Kompas periode ini, nama elektabilitas Kaesang Pangarep berada di posisi pertama dengan besaran 7 persen.
Besaran elektabilitas tersebut disusul Ahmad Luthfi dengan raihan 6,8 persen.
Di bawahnya ada sosok Taj Yasin Maimoen yang memiliki elektabilitas sebesar 3,2 persen.
Hanya ada 1 nama kader PDIP yang muncul, yakni Hendrar Prihadi.
Pria yang akrab disapa Hendi itu memiliki elektabilitas sebesar 2 persen. (*)
Ikuti berita populer lainnya di Google News, Channel WA, dan Telegram
Halaman 4 dari 4
Tags
Pilkada Jateng 2024
pilgub jateng 2024
pemilihan gubernur jateng 2024 kapan
Andika Perkasa
Ahmad Luthfi
TribunKaltim.co
Baca Juga
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.