Travel
10 Rekomendasi Kuliner Malam di Balikpapan dari Camilan hingga Makanan Berat, Lengkap dengan Alamat
Inilah rekomendasi kuliner malam di Balikpapan mulai dari camilan hingga makanan berat, lengkap dengan alamat dan harga.
Penulis: Amelia Mutia Rachmah | Editor: Christnina Maharani
Harga: mulai dari Rp15 ribu hingga Rp30 ribu
8. Martabak Bangka 21
Martabak manis dan martabak telur dengan berbagai pilihan topping. Rasa martabak di sini terkenal lembut dan gurih.
Baca juga: 30 Rekomendasi Makan Siang Viral dan Hits di Balikpapan, Tertinggi Rating Google, Ini Alamatnya
Alamat: Jl. Syarifuddin Yoes No. 21, Balikpapan Selatan.
Harga: Mulai dari Rp40.000.
Jam Buka: 18.00 – 00.00 WITA.
9. Angkringan Laperpool
Angkringan ini sudah sering menjadi favorit warga Balikpapan untuk nongkrong sembari menikmati camilan.
Menu yang ditawarkan pun juga sangat beragam.
berbagai macam pilihan bakaran bisa dipilih lengkap dengan minuman.
Baca juga: 12 Rekomendasi Cafe Viral dan Instagramable di Samarinda, Cocok untuk Nongkrong dan WFA
Alamat: Jl. Ruhui Rahayu No.1, Sepinggan, Kecamatan Balikpapan Selatan, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur 76115 (KNPI)
Harga: Mulai dari Rp5.000 per item.
Jam Buka: 18.00 – 01.00 WITA.
10. Tahu Tek Cak Aling
Tahu tek merupakan makanan yang selalu siap menemani lapar di malam hari.
Bahan utamanya terdiri dari tahu yang digoreng setengah matang, tauge, dan irisan timun, lalu dicampur dengan bumbu kacang khas.
Lokasi: Jalan Mayor TNI A.D. Imat Saili Nomor 36, Sumber Rejo, Kecamatan Balikpapan Tengah
Baca juga: 10 Rekomendasi Tempat Makan Soto di Balikpapan, Sarapan Nikmat Saat Musim Hujan
Jam operasional: 17.30 - 00.00 WITA
Harga: mulai dari Rp15 ribu hingga Rp30 ribu
(*)
Ikuti berita populer lainnya di Google News, Channel WA, dan Telegram.
| 10 Rekomendasi Tempat Sate Terfavorit di Balikpapan dengan Rating Google Tertinggi |
|
|---|
| 10 Tempat Makan Soto Banjar dengan Rating Google Tertinggi di Balikpapan |
|
|---|
| Daftar 10 Tempat Makan Nasi Pecel di Balikpapan dengan Rating Google Tertinggi |
|
|---|
| Rekomendasi Kuliner Pagi Balikpapan, 10 Tempat Bubur Ayam dengan Rating Tertinggi di Google |
|
|---|
| Wisata Kuliner Balikpapan, 10 Rekomendasi Mie Ayam Terpopuler dengan Rating Tertinggi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20251301-Rekomendasi-Kuliner-Malam-di-Balikpapan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.