Kabar Artis

Rumah Mewahnya Hingga Kini Belum Laku, Baim Wong Tawar Rp 40 Miliar, Muzdalifah: Kapan Transaksinya?

Rumah mewah Muzdalifah hingga kini belum laku terjual. Sudah satu tahun lamanya istri Fadel Islami ini menawarkan rumah mewah tersebut.

(Facebook/ instagram)
Sudah satu tahun, rumah mewah Muzdalifah belum kunjung terjual, Baim Wong niat membeli, tawar Rp 40 miliar. 

TRIBUNKALTIM.CO - Rumah mewah Muzdalifah hingga kini belum laku terjual. 

Sudah satu tahun lamanya istri Fadel Islami ini menawarkan rumah mewah tersebut. 

Namun belum kunjung terjual.

Kabar terbaru, Baim Wong serius menawar rumah tersebut. Seriuskah suami Paula Verhoeven ini ingin membeli rumah Muzdalifah? 

 Rafathar Jualan Es Buah & Bersih-bersih Rumah, Dipuji Nagita Slavina, Baim Wong Malah Komen Menohok

 Baim Wong Tega Bentak Bapak-bapak saat Bagi Makanan Demi Hindari Covid-19: Jangan Berkumpul Gini!

 Kasih Pelajaran ke Baim Wong, Paula Verhoeven Lakukan Hal Ini hingga Ayah Kiano Kesakitan, KDRT?

Mertua Muzdalifah Ternyata Orang Terpandang, Orangtua Fadel Islami Punya Nama Besar di Makassar

Rumah mewah berlapis emas peninggalan dari mendiang mantan suami Muzdalifah tersebut diketahui sudah ditawarkan istri Fadel Islami sejak tahun 2019 silam.

Sudah lebih dari satu tahun, kini artis Baim Wong berniat untuk membeli rumah mewah Muzdalifah dengan harga Rp 40 miliar.

Sudah menjadi rahasia umum bahwa rumah mewah Muzdalifah tengah dijual.

Banyak yang penasaran akan sosok pembeli rumah Muzdalifah yang sangat mewah bak istana tersebut.

Namun, hingga satu tahun sejak tahun 2019 lalu masih belum ada yang benar-benar menjadi calon pembeli rumah mewah Muzdalifah.

Padahal Muzdalifah sudah terang-terangan mengatakan jika dirinya berniat menjual rumah mewah peninggalan mendiang mantan suaminya tersebut.

Melansir dari unggahan Instagram Muzdalifah, (3/3/2020), istri Fadel Islami tersebut masih berniat untuk menjual rumah mewahnya.

Muzdalifah bahkan sampai membagikan foto rumah mewah yang berlapis emas pada Instagram miliknya.

Baim Wong berniat membeli rumah mewah Muzdalifah
Baim Wong berniat membeli rumah mewah Muzdalifah (YouTube Rumah Seleb MNCTV)

Tak hanya itu, Muzdalifah juga menambahkan nomor telefon yang bisa dihubungi pada kolom keterangan untuk siapa saja yang benar-benar berniat membeli rumah mewah miliknya itu.

Belum lama ini, saat menjadi bintang tamu dalam sebuah acara talkshow, ada sosok yang berniat untuk membeli rumah tersebut.

Sosok calon pembeli rumah mewah Muzdalifah tersebut adalah artis Baim Wong.

 Nyaris Cium Bantal Guling, Baim Wong Kaget Paula Verhoeven Kasih Kejutan Ulang Tahun, Tanya Sponsor

Arisan ala Muzdalifah Bikin Nia Ramadhani & Jedar Melongo, Istri Ardi Bakrie: Terlalu Berat Buat Aku

Sumber: Surya Malang
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved