Aplikasi

Cara Download WhatsApp di Laptop atau PC, Mudah bisa untuk Mac dan Windows

Cara download WhatsApp di laptop atau PC, mudah bisa untuk Mac dan Windows. Simak syarat dan langkah yang harus dijalankan.

Editor: Amalia Husnul A
Kolase Freepik designed by rawpixel.com/flaticon
Ilustrasi WhatsApp. Cara download WhatsApp di laptop atau PC, mudah bisa untuk Mac dan Windows. Simak syarat dan langkah yang harus dijalankan. 

TRIBUNKALTIM.CO - Simak cara download WhatsApp di laptop atau PC.

Ya, Anda bisa menjalankan aplikasi WhatsApp dari laptop atau PC apapun tipenya, baik Windows atau Mac semua bisa.

Dengan mendownload WhatsApp di PC atau laptop, kamu bisa menjalankan aplikasi ini dengan mudah saat berada di tempat kerja.

Karena kamu tetap bisa memantau WhatsApp dari PC atau laptop jadi tak perlu sedikit-sedikit membuka ponsel hanya untuk cek WA.

Aplikasi anak perusahaan Facebook ini memungkinkan pengguna WA untuk bisa menjalankan WhatsApp dari PC atau laptop 

Dikutip TribunKaltim.co dari kontan.co.id, guna mengakses WhatsApp lewat laptop atau PC bisa lewat web atau memasang aplikasi versi desktop. 

Fitur dan fungsi WhatsAppnya sama saja.

Yang berbeda hanya berbeda cara mengakses WhatsApp-nya saja.

Baca juga: Update Cara Sadap WhatsApp, Tinggal Ketik Nomor WA, Kamu bisa Tahu Kapan Pasangan Aktif

Baca juga: Ada di WhatsApp, Apa Arti Emoji Monyet Menutup Mata, Telinga dan Mulut? Kebijakan dari Petuah Kuno

Baca juga: Cara Bikin Sound of Text WhatsApp di iPhone dan Android, Buat Suara Google Berbagai Aksen & Bahasa

Apabila membuka WhatsApp web harus lewat browser (Google Chrome, Firefox, Microsoft Edge, dll.), sementara WhatsApp desktop cukup membuka aplikasinya saja.

Sebelum itu, Anda perlu download dan install aplikasi WhatsApp desktop di laptop atau komputer.

Sebelum download WhatsApp desktop, pastikan laptop atau komputer yang Anda gunakan telah memenuhi syarat minimum.

Untuk menginstall WhatsApp desktop minimal Anda menggunakan sistem operasi (OS) Windows 8 32-bit atau 64-bit.

Jangan khawatir, pengguna MacBook atau perangkat Mac lainnya juga bisa menginstall WhatsApp desktop apabila menggunakan Mac OS X 10.10.

Nah, apabila perangkat yang Anda gunakan telah memenuhi syarat, simak cara download WhatsApp desktop di bawah ini.

Cara download WhatsApp desktop (Windows)

Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved