Liga Italia

Update Liga Italia, Bukan Hanya Kessie, Maldini Juga Cari Ganti Romagnoli, 4 Kandiat Bek AC Milan

Update Liga Italia, bukan hanya Franck Kessie, Paolo Maldini juga cari ganti Alessio Romagnoli, 4 kandiat bek AC Milan

Editor: Rafan Arif Dwinanto
Tiziana FABI / AFP
Franck Kessie dan Alessio Romagnoli dapat peringatan keras dari Paolo Maldini dan Stefano Pioli soal perpanjangan kontrak. AC Milan mencari pengganti keduanya 

TRIBUNKALTIM.CO - Paolo Maldini dikabarkan mencari pemain bertahan untuk menggantikan Alessio Romagnoli.

Seperti Franck Kessie, Alessio Romagnoli juga akan habis kontrak di bursa transfer Liga Italia Serie A, Juni 2022 mendatang.

AC Milan tampaknya mencari bek dengan gaji di bawah yang diterima Alessio Romagnoli.

Diketahui, di skuad Stefano Pioli, gaji Romagnoli hanya kalah dari Zlatan Ibrahimovic.

Hal inilah yang membuat AC Milan berat memertahankan Alessio Romagnoli.

Baca juga: Bursa Transfer Liga Italia, Pengganti Kessie Tak Sabar ke AC Milan, Torino Keberatan Pobega Ditarik

Baca juga: Live RCTI, Jadwal Liga Italia Pekan 11: Verona vs Juventus, AS Roma Ujian Sesungguhnya Bagi AC Milan

Baca juga: Update Liga Italia, Maldini Wajib Waspada, Real Madrid Siap Bajak Bintang AC Milan, Bukan Kessie

Paolo Maldini dikabarkan sudah memiliki 4 kandidat bek pengganti.

Jika Alessio Romagnoli dilepas, AC Milan hanya memiliki stok pelapis pada diri Matteo Gabbia dan Pierre Kalulu.

Dilansir dari Banjarmasin Post dalam artikel berjudul AC Milan Siapkan Pengganti Romagnoli di bursa transfer Januari, Ada Empat Bek Pilihan, AC Milan dikabarkan mulai mencari calon pengganti Alessio Romagnoli yang belum bersedia memperbarui kontraknya. Rossoneri incar empat bek di bursa transfer Januari.

Perpanjangan bek AC Milan Alessio Romagnoli masih belum menemui kata sepakat. AC Milan mulai mencari pengganti dengan empat pilihan bek potensial.

AC Milan bisa menggantikan Alessio Romagnoli di bursa transfer Januari dengan transfer gratis. Ada empat bek pilihan Rosonerri.

AC Milan mulai memantau calon pengganti Alessio Romagnoli mengingat bek tersebut belum memperbarui kontraknya.

AC Milan menandatangani Fikayo Tomori dari Chelsea selama musim panas dengan menjadikan pinjamannya sebagai kesepakatan permanen.

AC Milan telah mengumumkan perpanjangan kontrak Simon Kjaer telah memperbarui hingga 2024.

Namun masih harus dilihat apa yang akan terjadi dengan Romagnoli yang kontraknya berakhir Juni mendatang tanpa tanda-tanda bahwa pembaruan sudah dekat.

Dilansir dari Sempremilan, Jumat, (29/10/2021), Menurut MilanLive, manajemen Rossoneri sudah mulai memikirkan penggantian jika Romagnoli tidak melanjutkan kontraknya di San Siro.

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved