TOPIK
Kualifikasi Piala Asia U 16
-
Berambisi lolos ke putaran final, timnas U-16 Indonesiamengambil inisiatif serangan sejak wasit mengisyaratkan dimulainya laga.
-
Timnas U-16 Indonesia melawan Laos di Rajamangala Stadium, Bangkok pada pukul 16.00 WIB, Jumat (22/9/2017).
-
Untuk kapten tim yang biasanya dilekatkan kepada Septian David, kini Fakhri memilih Ernando Ari.
-
Dengan hasil imbang saja melawan Laos, Indonesia lolos ke Piala Asia U-16 sebagai juara grup, karena saat ini Garuda Asia telah mengoleksi 9 poin.
-
Timnas U-16 Indonesia hampir pasti lolos ke putaran final Piala Asia U-16 di Malaysia tahun 2018.