TOPIK
Kunjungan Presiden Jokowi ke Kaltara
-
Kunjungan Presiden Jokowi ke Kalimantan Utara Diundur Maret, Wagub Yansen: Kegiatan Padat
Rencana kedatangan Presiden Jokowi ke Kaltara dipastikan tertunda. Rencananya, Presiden Jokowi bakal menyambangi Kaltara pada 27 Februari.