Travel

Daftar 8 Tempat Makan Ayam Geprek di Balikpapan dengan Rating Google Tertinggi

Inilah rekomendasi tempat makan ayam geprek di Balikpapan dengan rating Google tertinggi, cocok untuk makan siang!

Penulis: Tribun Kaltim | Editor: Christnina Maharani
Grafis Tribunkaltim.co/Christnina Maharani via Canva
AYAM GEPREK BALIKPAPAN - Grafis atau Ilustrasi ayam geprek yang diolah dengan aplikasi visual Canva. Inilah rekomendasi tempat makan ayam geprek di Balikpapan dengan rating Google tertinggi, cocok untuk makan siang! (Grafis Tribunkaltim.co/Christnina Maharani via Canva) 

Jam operasional: 
Senin-Minggu 10.00-22.00 Wita

3. Ayam Geprek Juara 96 - Balikpapan Baru

AYAM GEPREK BALIKPAPAN - Hidangan ayam geprek yang disajikan oleh rumah makan Ayam Geprek Juara 96, diambil melalui Google Maps pada tahun 2023. (Google Maps/Loc Kee)

Alamat: 
Ruko Balikpapan Baru, Jl. MT Haryono No.6 RT. 48, Damai, Kec. Balikpapan Kota (LINK GOOGLE MAPS

Rating Google: 
4,4 (332 ulasan) 

Jam operasional: 
Senin-Minggu 10.00-22.00 Wita

4. BRO CHICKEN

Alamat: 
PVPG+W22, Gunung Bahagia, Kec. Balikpapan Selatan (LINK GOOGLE MAPS

Rating Google: 
4,5 (283 ulasan) 

Jam operasional: 
Senin-Minggu 09.00-22.00 Wita

5. Ayam Geprek Bulele

AYAM GEPREK BALIKPAPAN - Hidangan ayam geprek yang disajikan oleh rumah makan Ayam Geprek Bulele, diambil melalui Google Maps pada tahun 2018. (Google Maps/Nur Aisyah)

Alamat:
PRF9+H7C, Prapatan, Kec. Balikpapan Selatan (LINK GOOGLE MAPS

Rating Google: 
4,5 (264 ulasan) 

Jam operasional: 
Senin-Sabtu 09.00-17.00 Wita

Baca juga: Daftar 10 Tempat Makan Soto di Balikpapan dengan Rating Tertinggi di Google

6. Ayam Geprek 77 Balikpapan

AYAM GEPREK BALIKPAPAN - Hidangan ayam geprek yang disajikan oleh rumah makan Ayam Geprek 77 Balikpapan, diambil melalui Google Maps pada tahun 2020. (Google Maps/Ayam Geprek 77 Balikpapan)

Alamat: 
Jl. LKMD Gang. Argomulyo RT. 05 NO. 71A, Batu Ampar, Kec. Balikpapan Utara (LINK GOOGLE MAPS

Rating Google: 
4,5 (148 ulasan) 

Jam operasional: 
Senin-Minggu 09.00-21.00 Wita

7. Ayam Geprek 99

 

AYAM GEPREK BALIKPAPAN - Hidangan ayam geprek yang disajikan oleh rumah makan Ayam Geprek 99, diambil melalui Google Maps pada Juni 2025. (Google Maps/Ayam Geprek 99)

Alamat: 
Jl. Letjen S. Parman No.37, Gunungsari Ulu, Kec. Balikpapan Tengah (LINK GOOGLE MAPS

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved