Travel

Berburu Kuliner Martabak Telur Enak di Balikpapan? Ini 10 Tempat dengan Rating Tertinggi

Dengan harga yang terjangkau mulai dari Rp 30 ribuan, Anda bisa menikmati kelezatan Martabak Telur yang renyah di luar dan lembut di dalam.

Penulis: Tribun Kaltim | Editor: Yara Tahnia
Grafis Tribunkaltim.co/Christnina Maharani via Canva)
REKOMENDASI KULINER BALIKPAPAN - Grafis atau Ilustrasi Martabak Telur yang diolah dengan aplikasi visual Canva. Daftar rekomendasi ini juga dilengkapi alamat serta jam buka, mulai dari penjual legendaris hingga tempat baru yang sedang populer di Kota Balikpapan. (Grafis Tribunkaltim.co/Christnina Maharani via Canva) 

TRIBUNKALTIM.CO - Menemukan camilan lezat dan mengenyangkan seperti Martabak Telur kini semakin mudah.

Sebagai diketahui, Martabak Telur adalah hidangan gurih berbahan dasar adonan tepung terigu yang diisi campuran telur, daging ayam atau sapi, serta sayuran seperti daun bawang, lalu digoreng hingga renyah.

Cita rasanya yang gurih dan asin semakin nikmat ketika disajikan bersama kuah cuko atau acar.

Daftar rekomendasi ini juga dilengkapi alamat serta jam buka, mulai dari penjual legendaris hingga tempat baru yang sedang populer di Kota Balikpapan.

Baca juga: Cita Rasa Surabaya di Kota Balikpapan, 10 Rekomendasi Tahu Tek dengan Rating Terbaik

Dengan harga yang terjangkau mulai dari Rp 30 ribuan, Anda bisa menikmati kelezatan Martabak Telur yang renyah di luar dan lembut di dalam.

Rekomendasi Martabak Telur Balikpapan

Berikut beberapa rekomendasi penjual Martabak Telur terbaik di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, yang bisa menjadi panduan Anda.

1. Martabak n TerBul Bandung Lotus

Alamat: Sepinggan, Kecamatan Balikpapan Selatan (LINK GOOGLE MAPS)

Rating Google: 4.9 (40 ulasan)

Jam buka: Setiap hari pukul 18.00 - 00.00 WITA

Harga mulai dari Rp 30 ribuan.

2. Martabak dan Terang Bulan

Alamat: Jl. Mulawarman No.171, RT.21/RW.21, Sepinggan, Kecamatan Balikpapan Selatan (LINK GOOGLE MAPS)

Rating Google: 4.8 (32 ulasan)

Jam buka: Setiap hari 24 jam

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved