Kuliner
Nikmatnya Teh C-Peng dari Negeri Jiran dengan Tiga Lapisan Menggoda
Supaya seluruh rasa tercampur dan dapat dinikmati secara merata, disarankan diaduk terlebih dahulu sebelum diminum.

Laporan wartawan TribunKaltim.co, Jino Prayudi Kartono
TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN - Siapa yang tidak mengenal teh. Minuman yang dibuat dari daun teh ini sudah sangat lama sekali dikenal oleh masyarakat dunia.
Sudah tidak terhitung berapa jenis teh yang disajikan oleh seluruh masyarakat di bumi ini.
Seiring berkembangnya waktu muncul pula aneka macam teh yang diberi berbagai macam varian rasa, ditawarkan untuk memuaskan hasrat berkuliner seseorang.
Salah satunya adalah teh bernama C-Peng ini.
Sekilas namanya berasal dari dataran Tiongkok.
Namun siapa sangka dari penuturan Anto, pengelola Priority Cafe Box di Jl AMD Sungai Ampal, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, teh tersebut berasal dari Malaysia.
"Teh ini asalnya dari Malaysia. Kami coba mengenalkan teh tersebut di Balikpapan dengan gaya kami," katanya.
BACA JUGA: Manis Gurih Oreo Goreng, Pengen Nyoba? Datang Aja ke Sini
Teh yang satu ini bisa dibilang berbeda dengan saudaranya yaitu teh tarik.
-
RESEP HARI INI - Soto Bogor, Kuahnya Saja Sudah Enak, Apalagi Isinya yang Bikin Ketagihan!
-
RESEP HARI INI - Avocado Kale Berry, Sarapan Sehat untuk di Rumah atau Bekal ke Kantor
-
CNN Sebut Cendol dari Singapura, Netizen Indonesia dan Malaysia Protes
-
Sajian Kim Ji Won Bertabur Acar Korea di LDB Korean Food
-
Milochinno, Sensasi Ngopi dengan Milo di Aston Hotel Balikpapan & Residence