Teknologi
Mau "Nge-charge" Smartphone Secara Benar? Simak Tips Ini
Mengisi daya penuh dalam waktu lama tak baik. Namun, membiarkan baterai benar-benar kosong lebih tak baik lagi.
Editor:
Fransina Luhukay
Oik Yusuf/ Kompas.com
Cover belakang Xiaomi Redmi Note bisa dilepas untuk mengakses kompartemen baterai
Ketujuh, jangan pernah berharap baterai bisa hidup selamanya.
Manusia saja hidup hanya sementara, apalagi baterai smartphone. Faktanya, setiap tahun ketahanan baterai bakal semakin menurun. Walau pengguna telah merawat baterai dengan benar, setiap baterai punya umur.
Untuk itu, jangan sedih. Bersedialah membeli baterai baru demi kesehatan smartphone. Tips yang telah dipaparkan hanya mampu memanjangkan umur baterai, bukan membuatnya abadi.
Sekian beberapa kiat sederhana supaya pengguna smartphone tak kehabisan duit gonta-ganti baterai. Selamat mencoba!
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/kompartemen-baterai.jpg)