Berita Video
VIDEO – Inilah Makam Para Tokoh Terkenal Dunia yang Jadi Tempat Wisata
Kini makam tersebut menjadi rumah peristirahatan terakhir bagi banyak tokoh terkenal, seperti penulis Oscar Wilde, penyanyi dan penulis lagu
Victor Noir merupakan seorang jurnalis politik pada abad 19 yang meninggal dalam adu tembak dengan Pangeran Pierre Bonaparte pada 1870.
Victor kemudian menjadi simbol ketidakadilan para kaum bangsawan dan menjadi martir untuk republik.
Baca: VIDEO – Tangan Lelaki Ini Berani Menyentuh Bagian Intim Siti Badriah
Patung Victor Noir digambarkan sebagai pria elegan yang terbaring meninggal di lantai karena peluru yang menembus tubuhnya.
Dilansir dari Atalasobscura.com, selain para tokoh terkenal yang dimakamkan di tempat ini, desain makam dan suasana di Pere Lachaise juga menjadi daya tarik wisata tersendiri dari makam ini.
Jika Anda ingin mengunjungi tempat ini, Anda bisa menggunakan kereta dan turun di pemberhentian Philippe Auguste pada jalur 2.
Peta gratis yang tersedia di kantor pusat stasiun tidak terlalu membantu karena detail yang dijabarkan tidak jelas, jadi lebih baik Anda menggunakan peta online.
Sebagai alternatif di dekat stasiun kota Pere Lachaise ada beberapa orang yang menjual peta dengan kualitas yang lebih baik.
Selengkapnya tonton video di atas. (*)