Pernikahan Anak Jokowi

20 Media Asing Akan Meliput Pernikahan Putri Jokowi di Solo, Ini yang Disiapkan Panitia

Pernikahan Kahiyang Ayu dengan Muhammad Bobby Afif Nasution menyedot perhatian media dalam dan luar negeri.

Instagram
Foto Prewedding Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution 

Baca: Begini Cerita Teman SD Kahiyang Soal Kebaikan Pak Jokowi yang Sering Mengantarnya Pulang Sekolah

Baca: Nggak Nyangka, Dikira Sudah Lupa! 2 Teman SD Kahiyang Kaget Terima Undangan Nikah Putri Presiden

Tak hanya media nasional Indonesia, Quirinto mengungkapkan 20 media asing ikut meliput.

"Hingga saat ini tercatat sebanyak 650 awak media yang mendaftar,"

"Mereka berasal dari 150 media cetak, online, televisi, radio."

"Adapula 20 media asing yang akan meliput pernikahan Kahiyang-Bobby” ungkap Quirinto.

Baca: Deddy Corbuzier Gendong Echa yang Terlelap di Gendongan, Abis Syuting Langsung Tidur?

Baca: Pro-Kontra Soal Praktik Asusila di Hotel Alexis, Inilah Pengakuan Blak-blakan Pelanggan Tetapnya

Baca: Hamil Gede, Mantan Puteri Indonesia Lakukan Pose Yoga Seperti Ini, Duh Ekstrem Banget!

Baca: Milenial Pengguna Medsos Ternyata Lebih Pilih Prabowo Ketimbang Jokowi

Baca: Dulang Rupiah dengan Bermodal Instagram, Nomor 6 Sehari Bisa Sampai Ratusan Juta!

Dari jumlah itu, sejauh ini yang telah masuk baru satu, yakni dari Turki.

“Yang 19 belum, tapi 20 media itu telah konfirmasi,” ujar Qurinto Endhi.

Mereka diperkirakan akan datang menjelang hari pelaksanaan. (TribunWow.com/ Woro Seto)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved