Pemilu 2019
Sulit Tembus Darat dan Sungai dalam Distribusi Logistik Pemilu di Mahulu, TNI Kerahkan Heli Bell
Kodam VI/Mulawarman telah siapkan pesawat Heli Bell 412 transportasi di perbatasan Indonesia Malaysia wilayah Mahakam Ulu tuk kepentingan Pemilu 2019.
"Kita upayakan untuk menambah sarana angkut udara,” imbuhnya.
Para prajurit wajib tumpas kegiatan ilegal di perbatasan Indonesia Malaysia
Berkaitan isu sengketa tapal batas terutama di wilayah yang jarang terpantau di perbatasan Indonesia Malaysia, Wakasad secara khusus meminta kepada semua prajurit.
Para prajurit harus menjadi fokus utama tugas Satgas Pamtas dengan melaksanakan pengawasan patok-patok batas negara dan melaporkan hasilnya segera mungkin kepada Komando atas.
Selain itu, untuk mengantisipasi berbagai kerawanan terhadap aktivitas pencurian kayu atau hasil hutan.
Dan cegah penyelundupan ilegal human trafficking atau perdagangan manusia para pelintas batas di perbatasan Indonesia Malaysia.
Karena itu lakukan terus patroli wilayah perbatasan Indonesia Malaysia.
“Pelihara terus komunikasi serta koordinasi dengan pihak Malaysia dan berdayakan jalur komunikasi,”ucapnya.
Letjen TNI Tatang Sulaiman juga menekankan untuk tetap memegang teguh Netralitas TNI dalam Pemilu 2019 baik dalam pelaksanaan tugas di lapangan maupun di media sosial.
“Tetap pelihara hubungan baik dan kerja sama dengan masyarakat" tuturnya.
Kisah TNI AD Jalan Kaki 80 Km di Alam Terpencil Indonesia-Malaysia, Temukan Ratusan Patok Tahun 1977
"Polri, Pemda dan intansi lainnya yang bertugas di wilayah perbatasan Indonesia Malaysia," ungkapnya.
Jika ada masalah selesaikan secara baik.
"Lakukan secara prosedural,” tegasnya.
Selain itu lanjutnya, sebagai prajurit yang lahir dari rahim rakyat, bantulah selalu kesulitan yang dihadapi masyarakat.