Liga Indonesia

Terungkap, Ternyata Ini Alasan Robert Rene Alberts Coret 3 Pemain Asing Persib Bandung

Robert Rene Alberts sang nahkoda tim Persib Bandung mencoret Rene Mihelic, Arthur Gevorkyan dan Bojan Malisic.

Penulis: Januar Alamijaya | Editor: Doan Pardede
Instagram/persib_official
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts 

Ketika bermain bersama FC Rosengard, Omid Nazari mampu bangkit.

Ia mulai menemukan lagi kecintaannya pada sepak bola.

Dari tim ini pula ia menemukan jalan untuk berlaga di Asia.

Omid Nazari hijrah ke Asia untuk membela Global FC, klub yang berlaga di United Football League, Filipina.

Ia menandatangani kontrak untuk membela tim tersebut pada Januari 2016.

Omid Nazari menyebut keputusan untuk berlaga di Filipina sebagai bentuk petualangan di tanah air ibunya.

Selain itu, ia juga berharap bisa menemukan jalan untuk kontrak yang lebih besar di Asia.

Omid Nazari mengawali debutnya di 2016 UFL CUP dengan mencetak hat trick.

Pada laga tersebut, timnya menang 7-0 atas Pasargard FC.

Tak sampai satu tahun, Omid Nazari hengkang dari Global FC.

Ia bergabung bersama Melaka United pada 17 November 2016.

Pada tahun 2017 Omid Nazari bergabung bersama Ceres Negros FC.

Bersama Ceres Negros, ia memenangkan Philippines Football League musim 2017 dan 2018 sekaligus.

Berikut adalah rincian riwayat tim Omid Nazari.

2019 Persib Bandung

2017-2018 Ceres Negros

2016-2017 Melaka United

2016 Global FC

2015 FC Rosengard

2011-2015 Angelholms FF

2011 Malmo FF (2)

(*)

4 Pemain Baru Resmi Perkuat Persib Bandung di Putaran Kedua Liga 1 2019

Tantang PSM Makassar, Persib Bandung Tetap Sertakan Bojan Malisic

Rekrutan Anyar Persib Bandung, Omid Nazari Punya Kesamaan dengan Zlatan Ibrahimovic

Terdepak dari Persib Bandung, Bojan Malisic Tulis Ini di Instagramnya

Persib Bandung Sudah Punya Penjaga Gawang Baru, Robert Rene Alberts Beberkan Faktanya

   

Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved