Kabar Artis

Vanessa Angel Menikah? Siapa Suaminya ? Ini Bocoran dari Manajer Mantan Didi Mahardika

Vanessa Angel Menikah? Siapa Suaminya ? Ini Bocoran dari Manajer Mantan Didi Mahardhika.

Editor: Amalia Husnul A
Instagram vanessaangelofficial
Vanessa Angel Menikah? Siapa Suaminya ? Ini Bocoran dari Manajer Mantan Didi Mahardhika 

TRIBUNKALTIM.CO - Vanessa Angel Menikah? Siapa Suaminya ? Ini Bocoran dari manajer Mantan Didi Mahardika.

Kabar yang beredar, Vaness Angel telah menikah, siapakah suami dan wali nikahnya?

Berikut ini keterangan dari manajer Vanessa Angel, mantan Didi Mahardhika, cucu Soekarno.

Datang ke Konser Berdua, Penonton Diajak Melly Goeslaw Doakan Sang Adik Vidi Aldiano Lekas Sembuh

Sepuluh Tahun Usia Pernikahan Pasangan Dimas Seto dan Dhini Aminarti, Sandiaga Uno Komentar Begini

Syahrini Jarang Muncul di TV karena Sepi Job? Begini Pengakuan Istri Reino Barack

5 Fakta Menarik Drama Korea Crash Landing On You, Hyun Bin dan Son Ye Jin Diterpa Rumor Berkencan

Kabar yang beredar menyebutkan Vanessa Angel yang pernah tersandung kasus prostitusi online ini telah menikah.

Benarkah kabar tersebut?

Joana, manajer Vanessa Angel membenarkan jika Vanessa Angel telah menjalani prosesi akad nikah, Minggu (15/12/2019) sore

Namun, soal siapa wali nikah dan sosok suami Vanessa Angel, Joana enggah memberikan detailnya.

“Detailnya bukan aku yang bisa jawab. Aku nggak bisa jawab,” katanya saat dihubungi Tribunnews, Senin (16/12/2019).

Hingga Senin (16/12/2019) siang, ayah Vanessa, Doddy Sudrajat masih belum bisa dihubungi awak media.

Begitu pula terkait sosok suami Vanessa Angel, Joana pun menyebut pihak pengantin tak ingin mempublikasikannya.

Operasi Kanker Ginjal, Melly Goeslaw Doakan dan Sebut Adik, Vidi Aldiano: Aku Haru Sekali

Kezia Karamoy Eks Cherrybelle Ngaku Hamil Duluan Sebelum Nikah, Tangis Pecah di Depan Hotman Paris

Joana hanya membocorkan, pria tersebut adalah seorang pengusaha.

Joana memastikan pernikahan Vanessa sah secara hukum dan agama.

“Tidak melanggar hukum dan agama,” katanya.

Vanessa Angel menggelar akad nikah di kediaman Joana, di kawasan Cinere, Depok, Jawa Barat.

Mas kawin yang diberikan yakni cincin emas dan seperangkat alat salat.

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved