Persib Bandung, Persija dan Arema FC Kena Sanksi Terbaru Komdis PSSI, Tim Ini Dapat Hukuman Berlapis

Persib Bandung, Persija dan Arema FC kena sanksi terbaru Komdis PSSI, tim ini dapat hukuman berlapis

Editor: Rafan Arif Dwinanto
Tribun Bali/Rizal Fanany
Daftar tim terbaik Liga 1 2019 , Satu-satunya perwakilan Persib hanya masuk cadangan 

6. Arema FC

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Arema FC vs Bali United

- Tanggal kejadian: 16 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 200.000.000

7. PS Tira Persikabo

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: PS Tira Persikabo vs Persela Lamongan

- Tanggal kejadian: 16 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 200.000.000

8. Semen Padang FC

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Semen Padang FC vs Borneo FC

- Tanggal kejadian: 17 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 50.000.000

9. PSIS Semarang

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: PSIS Semarang vs Madura United FC

- Tanggal kejadian: 17 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Pelemparan botol ke dalam lapangan dan penonton masuk area lapangan

- Hukuman: Denda Rp 50.000.000 10.

PSIS Semarang

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: PSIS Semarang vs Madura United FC

- Tanggal kejadian: 17 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Ofisial PSIS Semarang yang tidak teridentifikasi melakukan protes berlebihan

- Hukuman: Teguran Keras

11. Persija Jakarta

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya

- Tanggal kejadian: 17 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 200.000.000

12. PSIS Semarang

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: PSIS Semarang vs Bhayangkara FC

- Tanggal kejadian: 21 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 200.000.000

13. Ofisial Perseru Badak Lampung FC, Mardianto

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Persebaya Surabaya vs Perseru Badak Lampung FC

- Tanggal kejadian: 21 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Melanggar fair play

- Hukuman: Larangan masuk ke ruang ganti dan bangku cadangan sebanyak 1 (satu) pertandingan pada musim kompetisi berikutnya.

14. Persipura Jayapura

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Persipura Jayapura vs Borneo FC

- Tanggal kejadian: 22 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Mengucapkan kalimat yang tidak patut pada wasit. -
- Hukuman: Denda Rp 50.000.000

15. Bali United FC

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Bali United FC vs Madura United FC

- Tanggal kejadian: 22 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 100.000.000

 Bek Brasil Lengkapi Pemain Asing PSIS Semarang, Dragan Djukanovic Tunggu Anak Emasnya Eks Borneo FC

 Presiden Borneo FC Ingin Jaga Tradisi Cetak Kiper Hebat Nasional

 Bergabung dengan Borneo FC, Nabil Husein Anggap Imanuel Wanggai Seperti Saudara Sendiri

 Kode Biru Eks Borneo FC Flavio Beck Junior Bukan Untuk Persib Bandung, Klub Ini Paling Berpeluang

16. PS Barito Putera

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: PS Barito Putera vs Arema FC

- Tanggal kejadian: 22 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 50.000.000

17. Persib Bandung

- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019

- Pertandingan: Persib Bandung vs PSM Makassar

- Tanggal kejadian: 22 Desember 2019

- Jenis pelanggaran: Penyalaan flare di dalam stadion

- Hukuman: Denda Rp 200.000.000

(*)

Sumber: Kompas.com
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved