10 Sekolah Kedinasan Sepi Peminat. Malah POLTEKIP Formasi Papua Barat Hanya 5 Pendaftar
Bahkan menurut data yang dirilis Badan Kepegawaian Negara (BKN) nama-nama sekolah kedinasan sepi peminat berdasarkan jumlah pendaftarnya.
a) Data yang telah masuk ke sistem akan diverifikasi oleh Panitia Seleksi Sekolah Kedinasan di instansi terkait.
b) Pelamar Log In ke SSCN Sekolah Kedinasan untuk mengecek status kelulusan seleksi administrasi.
Baca Juga
Inilah Jadwal Masuk Sekolah SD, SMP dan SMA dari Kemendikbud Terbaru, Paling Cepat Juli 2020
Puan Maharani Soroti Kebijakan Nadiem Makarim Buka Sekolah di Zona Hijau, Singgung Peran Orangtua
4. Pembayaran
a) Pelamar yang dinyatakan lulu seleksi administrasi akan mendapatkan kode pembayaran.
b) Informasi mengenai tata cara pembayaran silahkan cek di pengumuman atau web Sekolah Kedinasan yang dipilih pelamar.
c) Kartu ujian dapat diunduh bagi pelamar yang telah melakukan pembayaran dan diverifikasi oleh sistem.
5 . Ujian Seleksi
a) Pelamar mengikuti ujian seleksi.
b) Ketentuan mengenai ujian seleksi ini mengacu pada persyaratan dan peraturan Sekolah Kedinasan.
6 . Hasil Seleksi
a) Panitia Seleksi Penerimaan Sekolah Kedinasan Tahun 2020 akan mengumumkan pelamar yang diterima di Sekolah Kedinasan.
b) Pelamar dapat mengecek Informasi tersebut di SSCN Sekolah Kedinasan Tahun 2020.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul 10 Daftar Sekolah Kedinasan Sepi Peminat, Ada yang Pendaftarnya Baru 5 Orang, https://www.tribunnews.com/pendidikan/2020/06/17/10-daftar-sekolah-kedinasan-sepi-peminat-ada-yang-pendaftarnya-baru-5-orang?page=all