Kualifikasi Piala Dunia 2022

Skema Play-off Kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar, Peluang Italia Jumpa Portugal di Final

Piala Dunia 2022 Qatar terancam tanpa kehadiran Cristiano Ronaldo dan juara Euro 2020, Italia

TWITTER.COM/FIFAWORLDCUP
Hasil drawing play-off kualifikasi Piala Dunia 2022. 

Capaian terbaik Ronaldo di Piala Dunia adalah saat membawa Portugal mencapai babak semifinal pada 2006.

Jadwal lengkap play-off kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa

* SEMIFINAL, Jumat (25/3/2022)

Rusia vs Polandia (00.00 WIB

Swedia vs Rep Ceska (02.45)

Skotlandia vs Ukraina (02.45)

Wales vs Austria (02.45)

Italia vs Makedonia Utara (02.45)

Portugal vs Turki (02.45)

* FINAL, Selasa (30/3/2022)

Wales/Austria vs Skotlandia/Ukraina (01.45 WIB)

Rusia/Polandia vs Swedia/Rep Ceska (01.45)

Portugal/Turki vs Italia/Makedonia Utara (01.45). (*)

Berita Kualifikasi Piala Dunia 2022

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved