Liga Italia
Jadwal Liga Italia: Juventus vs Napoli Terancam Ditunda akibat Covid-19, Lazio Klub Paling Aman
Update jadwal Liga Italia Serie A, laga Juventus vs Napoli terancam ditunda akibat meluasnya kasus Covid-19. Sementara Lazio menjadi satu-satunya klub
Penulis: Syaiful Syafar | Editor: Syaiful Syafar
Jika begitu, maka skuad Napoli dilarang melakukan perjalanan ke Turin untuk pertandingan melawan Juventus, yang terjadwal pada Jumat (7/1/2022) dini hari WIB.
Baca juga: Romelu Lukaku Batal Balik ke Inter Milan? Legenda Italia Yakin Big Rome Merapat ke Antonio Conte
Hebatnya, situasi yang sama persis terjadi pada 4 Oktober 2020, ketika Lega Serie A dan Juventus tetap berpegang pada protokol, menolak untuk membatalkan pertandingan.
Napoli awalnya diberi kekalahan 0-3 otomatis, namun selanjutnya mereka memenangkan banding yang memutuskan laga tersebut dijadwal ulang.
Juga karena preseden ini, Salernitana belum diberikan kekalahan otomatis meskipun pertandingan mereka dengan Udinese tidak dimainkan pada 22 Desember.
Baca juga: BOCOR! Jersey Kandang Inter Milan untuk Musim 2022-2023, Ada Bagian yang Mirip 2 Klub Ini
Jadwal Liga Italia Serie A 2021-2022 Pekan ke-20:
Kamis, 6 Januari 2022
18.30 WIB - Bologna vs Inter
18.30 WIB - Sampdoria vs Cagliari
20.30 WIB - Spezia vs Verona
20.30 WIB - Lazio vs Empoli
22.30 WIB - Sassuolo vs Genoa
22.30 WIB - Atalanta vs Torino
Jumat, 7 Januari 2022
00.30 WIB - AC Milan vs Roma
00.30 WIB - Salernirtana vs Venezia
02.45 WIB - Juventus vs Napoli
02.45 WIB - Fiorentina vs Udinese. (*)
Join Grup Telegram Tribun Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/tribunkaltimcoupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/laga-juventus-vs-napoli-terancam-ditunda.jpg)