Piala Dunia
Daftar Stadion yang Digunakan di Piala Dunia 2022 Qatar, Canggih, Unik Hingga Bisa Dibongkar Pasang
Berikut adalah daftar stadion untuk pesta sepak bola terakbar di dunia, lengkap dengan jadwal Piala Dunia 2022
Editor:
Christoper Desmawangga
8. Stadion Lusail Iconic
Desain Lusail Stadium
Kapasitas: 80.000
Stadion Lusail Iconic atau Iconic Lusail Stadium merupakan venue Piala Dunia 2022 Qatar dengan kapasitas terbesar yaitu 80.000 penonton.
Pembangunan stadion ini dimulai pada 11 April 2017 dan selesai April 2021.
Stadion Iconic Lusail kemudian resmi dibuka pada 23 November 2021.
Stadion ini akan menjadi tempat pembukaan dan final Piala Dunia 2022 Qatar. (*)
IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Join Grup Telegram Tribun Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/tribunkaltimcoupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.