Aplikasi
Cara Mudah Ubah Tema di WhatsApp Web, Pilih Mode Terang atau Mode Gelap Sesukamu
Ini cara ubah tema whatsapp web dengan mudah, bisa pilih mode terang atau mode gelap sesuai keinginanmu.
Penulis: Briandena Silvania Sestiani | Editor: Briandena Silvania Sestiani
TRIBUNKALTIM.CO - Ini cara ubah tema whatsapp web dengan mudah, bisa pilih mode terang atau mode gelap sesuai keinginanmu.
Ternyata mengubah tema tak harus dilakukan di WhatsApp ponsel cerdas, melainkan juga bisa di WhatsApp Web.
Biasanya banyak pengguna WhatsApp yang ingin mengubah tema ke mode gelap atau dark mode.
Di WhatsApp bisa mengubah tema ke mode gelap atau dark mode dan bisa dilakukan di WhatsApp Web.
Pengguna mengubah ke mode gelap menyebutkan lebih nyaman saat sedang mengakses WhatsApp.
Baca juga: Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus di Android dan iPhone, Mudah dan Tanpa Aplikasi
Baca juga: Deretan Stiker Ramadhan WhatsApp, Cara Download Gratis, Selamat Sahur, Puasa, Berbuka dan Idul Fitri
Tak hanya membuat lebih nyaman, disebut-sebut fitur whatsapp web mode gelap atau dark mode ini bisa menghemat baterai.
Kamu tertarik ingin mengubah tampilan WhatsApp Web jadi mode gelap atau dark mode? Ikuti langkah berikut ini ya!
1. Akses WhatsApp Web melalui situs web.whatsapp.com di laptop atau PC kamu
2. Pindai kode QR untuk login ke WhatsApp Web
3. Setelah WhatsApp Web berhasil login, ketuk bagian Settings atau setelan dengan ikon titik tiga tepatnya sebelah kanan ikon chat baru
4. Pilih Theme atau Tema, akan muncul pilihan Light (terang), Dark (gelap), dan default.
Pilih Gelap jika ingin mengubah ke mode gelap atau dark mode ya, pilih Terang kalau ingin kembali menggunakan mode terang di WhatsApp Web.
Jangan lupa klik oke. Selesai.
Baca juga: Apa Social Spy WhatsApp? Jangan Asal Download, Pilihan Cara Sadap WA Pakai Nomor Telpon yang Aman
Deretan Pembaruan Voice Note di WhatsApp
Secara khusus, WhatsApp sekarang mengumumkan:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/pilihan-cara-sadap-whatsapp-hanya-dengan-nomor-wa-yang-lebih-aman-cek-foto-dan-video-dari-chat-wa.jpg)