Liga Italia
BURSA TRANSFER Liga Italia: AC Milan Punya Kans Besar Dapatkan Lingard, Usai Stop Kontrak Man United
Simak bursa transfer Liga Italia terhangat, AC Milan punya kans besar dapatkan Jesee Lingard, usai stop kontrak Man United.
sekaligus membawa West Ham bermain dalam kompetisi Liga Eropa untuk yang pertama kalinya.
Sebelum Lingard dipinjamkan ke West Ham. Pemain asal Inggris itu belum sekalipun membela United di kompetisi Liga Inggris musim 2020/2021.
Lingard hanya bermain sebanyak tiga kali, yaitu di Piala FA dan Piala Liga.
Sejak kedatangan Bruno Fernandes, Ole Gunnar Solskjaer mulai rutin mengaplikasi pakem dasar 4-2-3-1.
Dua slot gelandang serang dan sayap hampir pasti diisi Fernandes dan Marcus Rashford.
Baca juga: RUMOR TRANSFER Liga Italia: Strategi AC Milan dan Inter Milan jadi Klub Pengumpul Pemain Gratisan
Lingard yang bermain di posisi tersebut hanya duduk manis di bangku cadangan Setan Merah.
Begitu juga saat kedatangan Rangnick, pelatih asal Jerman itu sama sekali tak menganggap Lingard sebagai pemain yang potensional.
Skema dasar 4-2-2-2 yang ia pakai lebih mengoptimalkan peran striker nomor 9 di depan serta pemain sayap murni yang memiliki kecepatan.
Alhasil, Lingard yang lebih berperan sebagai second striker dan playmaker tak masuk dalam skema yang dijalankan Rangnick.
Namun, melihat performa Lingard di tangan Moyes, dirinya sangatlah layak untuk hengkang ke tim lain yang mau menjadikan dia pemain vital.
"Lingard adalah pemain bagus, saya mengetahui tipikal dan posisi yan cocok untuk dia," ucap Moyes dilansir dari laman resmi West Ham.
"Saya akan menaruh Lingard dimana saja, sayap kiri, gelandang serang, saya juga akan memainkan dia sebagai striker jika perlu," lanjut Moyes.
Moyes mengetahui kelebihan dan kualitas Lingard yang selama musim tersebut tak dimanfaatkan Ole & Rangncik.
Pria Skotlandia itu memberikan kebebasan kepada Lingard untuk bergerak dinamis, alias tak terpaku kepada posisinya sebagai gelandang serang.
Lingard menjadi pemain yang bergerak bebas, walaupun dipasang menjadi seorang gelandang serang.
Baca juga: BURSA TRANSFER Liga Italia: Proyek Ambisius AC Milan Datangkan Bintang Real Madrid yang Meredup
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/lingartd.jpg)