Liga Champions

Jadwal & Hasil Drawing Liga Champions: Bentrok di Grup E, Pertemuan Langka AC Milan dan Chelsea

Berikut hasil drawing Liga Champions 2022-2023: AC Milan dan Chelsea bakal saling bentrok di fase grup Liga Champions.

Twitter Champions League
UEFA CHAMPIONS LEAGUE. Hasil drawing Liga Champions 2022-2023 menempatkan AC Milan dan Chelsea dalam satu grup bersama RB Salzburg dan Dinamo Zagreb di Grup E. 

Matchday 2: 13-14 September

Matchday 3: 4-5 Oktober

Matchday 4: 11-12 Oktober

Matchday 5: 25-26 Oktober

Matchday 6: 1-2 November

Drawing 16 besar: 7 November

Pembagian Grup Liga Champions 2022-2023

  • Grup A

Ajax Amsterdam (Belanda)

Liverpool (Inggris)

Napoli (Italia)

Rangers (Skotlandia)

  • Grup B

FC Porto (Portugal)

Atletico Madrid (Spanyol)

Bayer Leverkusen (Jerman)

Club Brugge (Belgia)

  • Grup C
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved