Hari Buku Nasional 2023

25 Quotes atau Kata-kata Hari Buku Nasional 2023, Diperingati Pada Rabu 17 Mei

Kirim kata-kata Hari Buku Nasional yang bisa Anda gunakan mulai dari sekarang. Mengingat, Hari Buku Nasional 2023 akan berlangsung besok, Rabu 17 Mei.

Penulis: Amilia Lusintha | Editor: Amilia Lusintha
Kolase Tribunkaltim.co
Kirim kata-kata Hari Buku Nasional yang bisa Anda gunakan mulai dari sekarang. Mengingat, Hari Buku Nasional 2023 akan berlangsung besok, Rabu 17 Mei. 

TRIBUNKALTIM.CO - Kirim kata-kata Hari Buku Nasional yang bisa Anda gunakan mulai dari sekarang.

Mengingat, Hari Buku Nasional 2023 akan berlangsung besok, Rabu 17 Mei 2023.

Hari Buku Nasional (Harbuknas) diperingati setiap tahun pada tanggal 17 Mei.

Biasanya, salah satu cara yang kita dapat lakukan sebagai pentuk perayaan yakni mengirimkan quotes atau kata-kata Hari Buku Nasional.

Adapun kata-kata Hari Buku Nasional ini dapat kita bagikan ke platform media sosial seperti Instagram, Facebook, WhatsApp, hingga Twitter.

Terlebih lagi, quotes Hari Buku Nasional memiliki kata-kata yang penuh makna.

Yuk kirim kata-kata Hari Buku Nasional di bawah ini, sebagaimana dilansir TribunKaltim.co dari berbagai sumber.

25 kata-kata Hari Buku Nasional

1. Dalam momen Hari Buku Nasional ini, mari kita dedikasikan diri untuk memperkaya wawasan dan meningkatkan kualitas hidup kita melalui buku dan literasi.

Baca juga: Apa Itu Hari Buku Nasional? Cek Sejarah dan Diperingati Pada Rabu 17 Mei 2023

2. Selamat memperingati Hari Buku Nasional! Mari kita hadirkan semangat menghargai baca untuk seluruh masyarakat Indonesia.

3. Selamat Hari Buku Nasional 2023! Mari kita ubah perilaku tidak suka membaca menjadi kontrol ketergantungan gadget dan membuka diri untuk berbagai informasi dari buku yang dibaca.

4. Jika Anda tidak suka membaca, Anda belum menemukan buku yang tepat,” ―JK Rowling.

5. Itulah suatu hal tentang buku. Mereka membiarkanmu bepergian tanpa menggerakkan kakimu,” — Jhumpa Lahiri.

6. 'Kita harus selalu berhati-hati terhadap buku,' kata Tessa, 'dan apa yang ada di dalamnya, karena kata-kata memiliki kekuatan untuk mengubah kita,'” ―Cassandra Clare.

7. Seorang pembaca hidup seribu kehidupan sebelum dia meninggal, ” ―George RR Martin.

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved