Berita Penajam Terkini

Pandangan Makmur Marbun soal Warga Penajam Paser Utara Butuh Kades Baru Ketimbang Petahana

Belasan petahana di dalam pemilihan kepala desa atau Pilkades di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur tidak terpilih.

Penulis: Nita Rahayu | Editor: Budi Susilo
TRIBUNKALTIM.CO/NITA RAHAYU
Penghitungan suara di Desa Sukomulyo Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Minggu (29/10/2023). Pj Bupati, Makmur Marbun menjelaskan dari pengamatan di lapangan, masyarakat Penajam Paser Utara di 14 desa tersebut butuh pemimpin baru. 

"Berarti ada 27 persen yang tidak menggunakan suaranya, bukan tingginya partisipasi tapi tingginya suara tidak sah," sambungnya.

Pilkades di Desa Bumi Harapan, Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Usai pemilihan ini, seluruh calon kepala desa yang terpilih, diharapkan bijak dalam mengambil keputusan, terutama dalam merumuskan program dan penggunaan dana desanya nanti, Minggu (29/10/2023).
Pilkades di Desa Bumi Harapan, Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Usai pemilihan ini, seluruh calon kepala desa yang terpilih, diharapkan bijak dalam mengambil keputusan, terutama dalam merumuskan program dan penggunaan dana desanya nanti, Minggu (29/10/2023). (TRIBUNKALTIM.CO/NITA RAHAYU)

Ia juga memastikan bahwa seluruh tahapan sudah berjalan dengan baik. Saat ini telah dilakukan tahapan melaporkan kepada bupati oleh BPD melalui camat.

Penerbitan Surat Keputusan (SK) akan dilakukan pada 11 November 2023, sampai sehari sebelum pelantikan, pada 11 Januari 2024 mendatang.

Baca juga: Pilkades Tetap Digelar di Sepaku PPU Meski Sudah Jadi IKN Nusantara

"Saya juga ingin memastikan dalam penyelanggaraan berjalan dengan baik," pungkasnya.

Ada 14 desa di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) telah selesai melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades).

Seluruh desa yang mengikuti Pilkades disebut berjalan dengan baik, adil, dan kondusif. 

(*)

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved