Piala Asia 2024
Kapan Indonesia vs Jepang? Jadwal Timnas di Piala Asia 2024, Sinyal Bahaya dari Bintang Liverpool
Kapan Indonesia vs Jepang? Simak jadwal Timnas Indonesia di Piala Asia 2024. Sinyal bahaya dikirim bintang Liverpool untuk skuad Indonesia
- Qatar wajib menang atas Tiongkok dengan skor berapapun (main 22 Januari 2024)
- Jika Qatar menang, siapapun yang menempati ranking ketiga bakal finis dengan koleksi 2 poin
2. Skenario Hasil Grup B
- Suriah vs India berakhir imbang (main 23 Januari 2024)
- Hasil imbang membuat Suriah dipastikan finis di peringkat ketiga dengan catatan 2 poin
3. Skenario Hasil Grup C (Jadwal 23 Januari 2024)
- Duel Palestina vs Hong Kong berakhir imbang
- Hasil imbang membuat Palestina duduk di peringkat ketiga dengan catatan 2 poin
Catatan = Timnas Indonesia bisa lolos jika dua dari tiga skenario terpenuhi.
Duel Timnas Indonesia vs Jepang dilangsungkan pada 24 Januari 2024.
Baca juga: Hasil Indonesia vs Vietnam Hari Ini 2024, Live Score/Skor Akhir Pertandingan Timnas Piala Asia 2023
(*)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Kaltim dan Google News Tribun Kaltim untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20240122_Indonesia-vs-Jepang_Timnas_Piala-Asia-2024_jadwal.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.