Liga Inggris
Update Transfer Januari Liga Inggris 2024/25 dan Jadwal Pertandingan Pekan 20
Liga Inggris musim 2024/2025 telah memasuki jendela transfer musim dingin. Momentum ini telah ditunggu oleh beberapa tim di Liga Inggris.
Penulis: Mahameru Primantoro | Editor: Syaiful Syafar
Chelsea - Gabriel Slonina kembali dari pinjaman di Barnsley.
Southampton - Ronnie Edwards pindah ke Queens Park Rangers (pinjaman).
Tottenham Hotspur - Yang Min-hyeok datang dari Gangwon FC.
Baca juga: Man United Dihajar Newcastle, Kekalahan Beruntun Setan Merah, Rekor Buruk 60 Tahun Terulang Lagi
Hasil dari pertandingan Liga Inggris bulan Januari
Pertandingan pembuka Januari 2025 merupakan lanjutan dari pekan ke-19.
Brendford vs Arsenal, pertandingan ini merupakan laga penting Arsenal karena untuk menipiskan jarak poin dari Liverpool sebagai pemuncak klasemen dan menjauh dari Nothingham Forest yang berada di peringkat ke-3.
Brendford membuka keunggulan pada menit 13, melalui gol Bryan Mbeumo yang diumpan oleh Mikkel Damsgaard.
Gabriel Jesus membalas ketertingalan Arsenal dengan mencetak gol pada menit 29.
Skor imbang menutup babak pertama.
Di babak kedua, saat laga berjalan 5 menit, Arsenal menambah gol melalui gelandang mereka Mikel Merino pada menit 50.
Arsenal mengunci kemenangan tiga menit berselang melalui gol Gabriel Martinelli pada menit 53.
Skor 3-1 untuk kemenangan Arsenal menutup laga tersebut.
Baca juga: Update Transfer AC Milan: Darwin Nunez Menuju San Siro, Liverpool Gerak Cepat Cari Pengganti
Jadwal Liga Inggris Pekan 20
Sabtu (4/01/2025):
19.30 WIB - Tottenham Hotspur vs Newcastel United
| Prediksi Skor Nottingham Forest vs Manchester United di Liga Inggris dan Susunan Pemain |
|
|---|
| Tempat Menonton Aston Villa vs Man City 26 Oktober Malam Ini Via Live Streaming TV Online, Link Skor |
|
|---|
| Arsenal vs Crystal Palace Malam Ini: Jadwal dan Cara Menonton Live Streaming Resmi 26 Oktober 2025 |
|
|---|
| Aston Villa vs Manchester City Malam Ini 26 Okt 2025 – Live Streaming Resmi dan Prediksi Skor |
|
|---|
| Frank Ilet Viral, Nazar Tak Potong Rambut sampai Manchester United Menang 5 Kali Beruntun |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20250102_Transfer-Januari-Liga-Inggris-202425.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.